Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Informasi Pencatatan Penjualan Berbasis Website Pada Usaha Mikro Kecil Menengah Kopra Desa Lampoko Kabupaten Polewali Mandar Nurfaisah Basri; Muhammad Sarjan; Rosmawati Tamin
Journal Peqguruang: Conference Series Vol 2, No 1 (2020): Peqguruang, Volume 2, No.1, Mei 2020
Publisher : Universitas Al Asyariah Mandar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (563.851 KB) | DOI: 10.35329/jp.v2i1.1356

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem informasi pencatatan penjualan berbasis website pada Usaha Mikro Kecil Menengah Kopra Desa Lampoko  Kabupaten Polewali Mandar menggunakan bahasa pemprograman HTML, PHP, JavaScript, CSS dan MySQL. Teknik pengumpulan data  menggunkan metode observasi, wawancara, dokumentasi, study literatur. Hasil  penelitian ini yaitu sebuah System Informasi Pencatatan Penjualan pada Usaha Mikro Kecil Menengah Kopra Desa Lampoko yang dapat digunakan untuk melakukan pengolahan data keuangan dan penghitungan stok prodak sehingga dapat menghasilkan informasi dengan cepat dan akurat.