This Author published in this journals
All Journal Jurnal Pijar MIPA
Afriedha Atika Tiffany
Program Studi Fisika FMIPA Universitas Jember

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Keberadaan Batuan Mangan Menggunakan Metode Golistrik 1D dan Pengukuran Resistivitas Sampel di Laboratorium Afriedha Atika Tiffany; Faridatur Riskiya; Nurul Priyantari; Agus Suprianto
Jurnal Pijar Mipa Vol. 16 No. 1 (2021): Januari 2021
Publisher : Department of Mathematics and Science Education, Faculty of Teacher Training and Education, University of Mataram. Jurnal Pijar MIPA colaborates with Perkumpulan Pendidik IPA Indonesia Wilayah Nusa Tenggara Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (284.053 KB) | DOI: 10.29303/jpm.v16i1.1306

Abstract

Telah dilakukan penelitian menggunakan Metode Geolistrik 1 D dan pengukuran resistivitas sampel batuan mangan di laboratorium, dengan tujuan untuk mengidentifikasi keberadaan dan kedalaman batuan Mangan di Gunung Sadeng, Jember. Gunung Sadeng merupakan gunung kapur yang teridentifikasi mengandung batuan mangan. Metode yang digunakan adalah  metode geolistrik 1 Dimensi atau Vertical Elecrical Sounding (VES) dengan konfigurasi Schlumberger, sedangkan pengukuran sampel di laboratorium menggunakan metode empat titik. Data diolah menggunakan Software Ipi2win untuk memperoleh litologi bawah permukaan. Mangan memiliki nilai resistivitas rendah dengan rentang (44-160) Ωm dan termasuk dalam resistivitas limestone. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa litologi di kawasan Gunung Sadeng terdiri dari limestone, gamping terumbu, limestone bersisipan mangan, dan lempung kering. Limestone bersisipan mangan berada di kedalaman (14.20-23.4) m, (3.52-16.20) m dan (3.79-7.91) m. Sedangkan hasil laboratorium uji sampel batuan, memiliki resistivitas 88.85 Ωm, 100.91 Ωm dan 199.43 Ωm.