Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pelatihan Kompetensi Gambar Teknik Otomotif Siswa SMK Muhammadiyah Petanahan Bahtiar Wilantara; Hamid Nasrullah; Parikhin; Firman Handoko
JURPIKAT (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 2 No 1 (2021)
Publisher : Politeknik Dharma Patria

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/jurpikat.v2i1.479

Abstract

Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi gambar teknik pada siswa SMK Muhammadiyah Petanahan. Pelatihan menggunakan metode ceramah dan demonstrasi. Jumlah peserta pelatihan adalah 28 siswa. Hasil pelatihan adalah adanya peningkatan kompetensi gambar teknik menggunakan metode ceramah dan demonstrasi di SMK Muhammadiyah Petanahan. Peningkatan kompetensi gambar teknik diketahui dari pencapaian nilai KKM ≥ 75 sebesar ≥ 82%.