Rosnani Rosnani
Universitas Muhammadiyah Riau

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Studi Kebijakan Kelas Akselarasi SMU Plus Provinsi Riau Rosnani Rosnani
Al-Mutharahah: Jurnal Penelitian dan Kajian Sosial Keagamaan Vol 15 No 2 (2018): Jurnal Al-Mutharahah: Jurnal Penelitian dan Kajian Sosial Keagamaan
Publisher : LPPM STAI Diniyah Pekanbaru

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (445.025 KB)

Abstract

Sekolah unggul seperti SMU Plus dalam menjembatani kepentingan siswa yang memiliki keunggulan lebih dari siswa lain. Oleh karenanya, penyelenggaran kelas akselerasi seharusnya lancar karena input anak pintar. Ternyata tidak sesuai dengan seharusnya. Untuk itu dilakukan studi terhadap kebijakan kelas akselerasi di SMU Plus, pelaksanaan kebijakan tersebut dan alasan penutupan kelas akselerasi. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi wawancara, angket dengan dokumentasi. Hasil wawancara dengan dipertegas dengan angket kepada 10 orang guru. Temuan penelitian terdiri dari tiga poin yaitu: 1. Perencanaan target yang ingin dicapai dalam pembukaan kelas akselerasi tidak terlepas dari peningkatan ilmu, iman dan amal, serta mempunyai sains dan teknologi. 2. Kebijakan SMU Plus Provinsi Riau dalam kurikulum yang dilaksanakan sama dengan di sekolah SMU Plus lain tetapi memperkaya khasanah muatan lokal. 3. Berdasarkan kesepakatan dewan komite sekolah, guru dan kepala sekolah, maka kelas ini ditutup kembali.