Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

PENGEMBANGAN APLIKASI E-COMMERCE MENGGUNAKAN METODE WISDM (WEB INFORMATION SYSTEM DEVELOPMNET METHODOLOGY) (STUDI KASUS: PT. SINAR JATI MEUBEL BANDAR LAMPUNG) Sevi Andriasari
Jurnal Cendikia Vol 14 No 2 (2017)
Publisher : LPPM AMIK Dian Cipta Cendikia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1089.14 KB)

Abstract

PT. Sinar Jati Meubel Sukadaan, Bandar Lampung merupakan salah satu perusahaan yang bergerak pada produksi dan penjualan meubel jati di area Bandar lampung dan sekitarnya. Mengingat persaingan pasar yang semakin ketat, maka ada baiknya jika usaha promosi dan penjualan pada perusahaan ini dapat lebih ditingkatkan lagi agar usaha ini semakin maju dan dapat menjamin kesejahteraan karyawan- karyawannya. PT. Sinar Jati Meubel sangat memerlukan adanya perluasan wilayah dalam penjualan produk yang disediakan baik untuk pelanggan didalam kota Bandar Lampung maupun di wilayah lain. Untuk promosi produk yang dijual pada PT. Sinar Jati Meubel Sukadaan saat ini, hanya dilakukan dengan menggunakan kartu nama ataupun dari mulut ke mulut. Juga dalam pencatatan transaksi pada toko ini masih dengan menulis pada buku, sehingga memungkinkan terjadinya kesalahan dalam pencatatan juga memungkinkan adanya backup data. Pada saat ini cara pembelian pada PT. Sinar Jati Meubel Sukadaan adalah pelanggan secara langsung datang ke toko untuk melihat dan memesan produk yang disediakan. Dengan membangun sistem informasi penjualan berbasis website pada PT. Sinar Jati Meubel Sukadaan maka dapat membantu perusahaan dan pelanggan dalam melakukan transaksi jual beli, juga dapat membantu perusahaan mempromosikan produk melalui internet. Metode pengembangan sistem menggunakan metode WISDM (Web Information System Developmnet Methodology) yaitu merupakan suatu metode dalam pengembangan sistem yang bertujuan untuk membuat sesuatu program dengan cepat dan bertahap sehingga segera dapat dievaluasi oleh pemakai. Selain itu WISDM juga membuat proses pengembangan sistem informasi menjadi lebih cepat dan lebih mudah, terutama pada keadaan kebutuhan pemakai sulit untuk diidentifikasi. Sedangkan untuk perancangan pengembangan sistem ini menggunakan pemodelan UML (Unified Modeling Languange) dengan menyertakan Use Case Diagram, Class Diagram, dan Sequence Diagram.
PENGEMBANGAN APLIKASI SISTEM PEMBAYARAN BERBASIS CLIENT-SERVER Sevi Andriasari
Jurnal Cendikia Vol 13 No 2 (2017)
Publisher : LPPM AMIK Dian Cipta Cendikia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (924.068 KB)

Abstract

SMK Taruna Bandar Lampung merupakan Sekolah Menengah Kejuruan yang bergerak dalam bidang Akutansi Dan Administrasi Perkantoran. Selama ini dalam pengolahan data pembayaran spp masih mengunakan pencatatan buku besar diproses dengan cara ditulis dan diserahkan kepada bendahara untuk ditandatangani. Meskipun cukup baik namun prosesnya agak lambat dikerenakan pengolahan datanya masih manual dan membutuhkan waktu yang cukup lama, sehingga laporan yang dibuat sering terhambat. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode lapangan (observasi) serta metode wawancara. Perancangan Sistem yang dilakukan dengan cara komputerisasi dengan mendesain system secara global (Use Case, Sequence Diagram dan Kamus Data) dan mendesain system secara terinci yang meliputi Desain Input, Desain Output, Desain File dan Entity Relationship Diagram, sehingga mudah diketahui pembayaran spp yang sering terjadi kesalahan dan kekeliruan dalam penghitungan pembayaran spp. Berdasarkan hasil penelitian yang telah diimplementasikan kedalam program aplikasi NetBeans 7.3.1 dan MYSQL, ternyata aplikasi ini dapat menghasilkan pengolahan data pembayaran SPP yang akurat dan tepat waktu.
Sistem Pelaporan Kesehatan Ibu dan Anak Berbasis Web (Studi Kasus: Desa Sinar Palembang Lampung Selatan) Sevi Andriasari; Muhammad Ferdiansyah
Jurnal Informatika Upgris Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v7i2.8497

Abstract

Abstract—Nowadays, maternal and child health services on midwife at Sinar Palembang Village continue to face challenges in providing services to patients. To overcome these challenges, one of them is by developing a maternal and child health reporting system. The method used to develop this system is Xtreme Programming (XP) with levels such as design, analysis, planning, implementation, evaluation, deployment and maintenance. As well as the design method with Usecase Diagrams, Activity Diagrams, Class Diagrams and implementation planning. After building an information system to manage maternal and child health reporting, the existing problems can be overcome with a patient data collection system, which can be processed quickly compared to using a manual system, designed and engineered related to the problem which is existed on midwife at Sinar Palembang Village, South Lampung, in in order to improve the quality of services for patients in general, including their services. Abstrak—Saat ini pelayanan kesehatan ibu dan anak di Bidan Desa Sinar Palembang terus menghadapi tantangan dalam memberikan pelayanan kepada pasien. Untuk mengatasi tantangan tersebut, salah satunya dengan mengembangkan sistem pelaporan kesehatan ibu dan anak. Metode yang digunakan untuk mengembangkan sistem ini adalah eXtreme Programming (XP) dengan tingkatan seperti desain, analisis, perencanaan, implementasi, evaluasi, penyebaran dan perawatan. Serta metode perancangan menggunakan Usecase Diagram, Aktivity Diagram, Class Diagram dan perencanaan implementasi. Setelah membangun sistem informasi untuk mengelola pelaporan kesehatan ibu dan anak, permasalahan yang ada dapat diatasi dengan sistem pendataan pasien, yang dapat diolah dengan cepat dibandingkan dengan menggunakan sistem secara manual, dirancang dan direkayasa terkait permasalahannya yang bertempat di Desa Bidan Sinar Palembang Lampung Selatan, dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan bagi pasien secara umum termasuk juga pelayanannya.
Sistem Informasi Berbasis Android untuk Penjualan Teh Rosella Kelompok Wanita Tani Muhammad Ferdiansyah; Sevi Andriasari; Sherly Puspita Ningrum
REMIK: Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer Vol. 6 No. 2 (2022): Call for Paper Volume 6 Nomor 2 April 2022
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/remik.v6i2.11506

Abstract

Perkembangan teknologi informasi telah menciptakan banyak sistem-sistem yang dimana memudahkan semua orang untuk mengakses informasi kapanpun dan dimanapun, sehingga membatu manusia untuk mendapat informasi. Terutama pada bidang ekonomi yang semakin hari semakin memudahkan para produsen untuk memasarkan dan mempromosikan barang yang di perdagangkan serta konsumen dalam mencari barang yang dibutuhkan. Terpuruknya ekonomi khususnya dibidang UMKM yang diakibatkan karena pandemi Covid-19 memaksa pelaku UMKM untuk terus berkreatifitas dalam memasarkan hasil produksinya. Begitu juga pada Kelompok Wanita Tani (KWT) yang memproduksi teh rosella wanita tani di desa Ambarawa Timur Kab. Pringsewu. Permasalahan yang dihadapi oleh KWT ini adalah bagaimana cara untuk memudahkan teh rosella wanita tani dalam menawarkan dan memasarkan produk dengan jangkauan luas?. Adapun tujuan penelitian adalah membuat sistem informasi penjualan yang dapat dijadikan sumber promosi dan memberikan informasi kepada pihak produsen dan konsumen. Metode penelitian menggunakan Waterfall. Dalam prosesnya peneliti melalui beberapa tahapan, yaitu melakukan analisis dan perancangan sebuah sistem yang akan dibuat, dan mengaplikasikannya menjadi sistem informasi penjualan berbasis android. Hasil akhir penelitian berupa perancangan sistem informasi penjualan teh rosella wanita tani berbasis android di desa Ambarawa Timur.
KAJIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNTUK EFEKTIVITAS DAN PENGEMBANGAN MENGGUNAKAN SEM DAN AMOS STUDI KASUS AMIK LAMPUNG BANDAR LAMPUNG Sevi Andriasari
Journal of Innovation Research and Knowledge Vol. 1 No. 7: Desember 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (337.105 KB)

Abstract

Pendidikan yang berkualitas adalah pondasi utama pembangunan bangsa. Di era globalisasi ini keberadaan sistem informasi dan teknologi informasi dalam lembaga pendidikan merupakan suatu keharusan. Keduanya diperlukan untuk mendukung efektifitas administrasi pendidikan dan proses belajar mengajar secara keseluruhan, bahwa adanya informasi mengenai efektivitas sistem informasi akademik di AMIK Lampung dibutuhkan untuk pengembangan-pengembangan selanjutnya. Pokok permasalahan pada penelitian ini adalah apakah semua aspek yang ada di dalam SIA tersebut telah berjalan efektif? Adapun metode penelitian ini termasuk dalam kategori Explanatory, yaitu penelitian yang berisi pembuktian yang dibangun melalui teori dengan pendekatan Model Kesuksesan Sistem Informasi DeLone dan McLean dengan variabel-variabel yang digunakan di dalam penelitian ini terdiri dari kualitas sistem, kualitas informasi, kualitas pelayanan, kepuasan pengguna dan manfaat-manfaat bersih. Uji statistik dalam penelitian ini menggunakan Struktural Equetion Modelling (SEM) yang diolah dengan software Analysis of Moment Structure (AMOS). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil dari pengujian efektifitas dan membuat modul aplikasi tambahan untuk fasilitas sisem informasi akademik pada AMIK Lampung. Hasil yang diharapkan dari penelitian ini adalah pengujian yang dilakukan serta modul aplikasi absensi yang diciptakan dapat memberi kepuasan bagi pengguna sistem informasi akademik di masa yang akan datang.
Edukasi Penerapan Internet Sehat dan Aman Bagi Siswa Siswi SMK SATU NUSA 3 Bandar Lampung Sevi Andriasari; Muhammad Ferdiansyah
Journal of Social Responsibility Projects by Higher Education Forum Vol 3 No 2 (2022): November 2022
Publisher : Forum Kerjasama Pendidikan Tinggi (FKPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (485.664 KB) | DOI: 10.47065/jrespro.v3i2.2855

Abstract

The internet today is a part of mass media, where the fact shows that the mass media has a very large role in the lives of people. The internet has even become an inseparable part of people’s lives and lifestyles. Through the internet people can communicate with someone or even with several communities all at once. The current phenomenon shows that the internet is somehow misused, for instance, accessing pornographic sites, which is a problem that has a large impact on the future survival of the younger generation, as well as the tendency of the younger generation towards online and offline games. The crime happens online commonly called cybercrime has reached to the action of hacking important sites in the country. To avoid crimes in cyberspace, students of SMK ONE NUSA 3 Bandar Lampung are given education about how to surf the internet in a healthy and safe manner which always emphasizes the basic principle that must be known in using the internet. The application of the internet in a healthy and safe way needs to be instilled from an early age through learning internet ethics or commonly called netiquette, so that it can avoid bad habits in the real world that will carry over in cyberspace and recreate negative influences in the real world.
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MADING DIGITAL BERBASIS WEB PADA SMK BANII SAALIM BANDAR LAMPUNG Muhammad Ferdiansyah; Sevi Andriasari
Jurnal Indonesia : Manajemen Informatika dan Komunikasi Vol. 4 No. 1 (2023): Jurnal Indonesia : Manajemen Informatika dan Komunikasi (JIMIK)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) AMIK Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35870/jimik.v4i1.152

Abstract

Wall magazine (Maiding) is a means of dissemination of information in the educational world. Despite the urgent need for fast and accurate information, today's media security is still poorly maintained, affecting the ability of students to receive information. Therefore, schools need information media and media to disseminate information quickly and accurately. Digital learning media help manage information so students receive more up-to-date information. The research methodology was carried out in three phases. In the preliminary phase, data collection was conducted through literature surveys, direct observations, and journal archives from similar surveys. The analysis phase includes a system analysis of the current bulletin board system and any bulletin boards to be created. The system development model uses the Extreme Programming Model or XP. The system is designed using the Unified Modeling Language (UML). The results of the research have led to a digital madding system that allows schools to more easily communicate information, allowing students to submit information directly through his website for Digital Wall Magazine. Meanwhile, schools can control the information coming in and decide what information is made public. Information is updated her once a week or as needed to ensure students have the most up-to-date information.
Information Technology Training in Building an Entrepreneurial Spirit Muhammad Ferdiansyah; Anisa Martiah; Sevi Andriasari
SATKRIYA : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2023): SATKRIYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Teknologi Nusantara Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Entrepreneurship is a process of creative and innovative activities to change commodity goods or services by taking advantage of opportunities and existing resources to generate added value in winning the competition. Creativity, innovation, and added value become keywords related to Information Technology to build Entrepreneurship. The ability of the community to use information technology, especially foreign language students and the general public, is still in the passive user order. These are problems that must be resolved because entrepreneurship today is multiplying thanks to information technology. From the aspect of understanding, partners also need to be equipped with skills in using information technology based on E-Commerce to develop entrepreneurial principles. Universities must participate in providing solutions to this problem through Information Technology training activities in Building Souls Entrepreneurship. This can be seen from the average gain score of participants' understanding of training activities of 0.63 which is in the moderate category. Taking into account the results of this training activity, This activity should be followed up with training or mentoring sustainability so that participants, in particular, and society, in general, will be skilled in creating and utilizing e-commerce-based business profiles to sharpen opportunities for entrepreneurial spirit development.