Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Pengaruh Bonding dan Attachment pada ibu primipara terhadap reaksi ibu dan bayi di Kamar Bersalin Ruang Kebidanan RSUD Bima 2017 Dhany Dahniarti
JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan Vol 1, No 2 (2017): Volume 1 Nomor 2 JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan
Publisher : Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (256.351 KB) | DOI: 10.36312/jisip.v1i2.614

Abstract

Membentuk ikatan batin dengan bayi adalah : proses dimana hasil dari suatu interaksi terus –menerus antara bayi dan orang tua (bayi dan anggota keluarga lain) dengan kedua pihak memainkan peran aktif, suatu hubungan yang bersifat saling mencintai dan mantap tercipta dan memberikan keduanya pemenuhan emosional, rasa percaya diri, stabilitas, hubungan yang bersifat saling membutuhkan (meskipun nantinya menjadi kemampuan untuk mandiri / independent dan kapasitas untuk meyadari potensi mereka dalam kehidupan). Tujuan Penelitian ini dilakukan untuk mendapatkan gambaran  tentang pengaruh Bonding dan attachment pada ibu primipara terhadap reaksi ibu dan bayi dan untuk mengetahui pengaruh Bonding pada ibu primipara terhadap reaksi ibu  dan bayi serta untuk mengetahui pengaruh attachment pada ibu primipara terhadap reaksi ibu  dan bayi. Jenis Desain penelitian yang digunakan peneliti adalah Pre-experiment designs. Bentuk rancangan penelitian yang digunakan adalah Static-Group Comparison  dengan jumlah  responden 30 ibu yang partus primipara dibagi 2 kelompok yang 1 kelompok {15 orang} diberi perlakukan dan 1 kelompok {15 orang} tidak diberi perlakukan. Melalui quesioner dan lembar observasi dari tanggal 21 agustus 2017  sampai 27 Oktober 2017. Hasil penelitian dilakukan dengan  menggunakan uji T yang memakai rumus Wilcoxon dimana didapatkan  ada pengaruh perlakukan Bonding  dan attachment terhadap reaksi ibu dan bayi. Kesimpulan: dari penelitian ini adalah ada pengaruh Bonding dan Atachment terhadap reaksi ibu dan bayi . sehingga perlu disarankan kepada petugas dikamar bersalin untuk selalu menerapkan tehnik Bonding dan Attachment.
Gambaran Kecemasan Ibu Hamil Yang Berkunjung di Puskesmas di Masa Pandemi Covid 19 di Puskesmas Palibelo Kabupaten Bima Dhany Dahniarti
PEDAGOGOS : Jurnal Pendidikan Vol 3 No 2 (2021): Pedagogos : Jurnal Pendidikan
Publisher : Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Bima

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33627/gg.v3i2.562

Abstract

Kebanyakan ibu hamil merasa cemas jika melahirkan tanpa disertai orang-orang yang mereka kasihi di samping mereka. Sebagian lagi kuatir takut terinfeksi COVID-19 dan tidak dapat memeluk bayi mereka. Pandemi virus corona telah menambah kecemasan dan ketidakpastian ke dalam situasi yang mencemaskan. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana gambaran tingkat kecemasan ibu hamil yang berkunjung di Puskesmas Palibelo Kabupaten Bima. Penelitian ini dilaksanakan di Puskesmas Palibelo Kabupaten Bima khususnya di Desa Teke. Sampel yang di gunakan dalam penelitian ini adalah ibu hamil yang berada di di wilayah kerja Puskesmas Palibelo Kabupaten Bima dari bulan Januari sampai bulan Agustus 2020 dengan jumlah 75 orang. Alat yang digunakan dalam pengumpulan data penelitian ini adalah kusioner. Analisis data menggunakan analisis univariat. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa Gambaran kecemasan berdasarkan umur dengan frekuensi tertinggi adalah responden yang berumur 20-35 tahun sebanyak 25 responden (33.3%). Gambaran kecemasan berdasarkan pendidikan dengan frekuensi tertinggi adalah responden yang pendidikan SMA sebanyak 25 responden (33.3%).Gambaran kecemasan berdasarkan pekerjaan dengan frekuensi tertinggi adalah responden yang bekerja sebagai IRT sebanyak 27 responden (36.0%).
Gambaran Kecemasan Ibu Hamil Yang Berkunjung di Puskesmas di Masa Pandemi Covid 19 di Puskesmas Palibelo Kabupaten Bima Dhany Dahniarti
PEDAGOGOS : Jurnal Pendidikan Vol 3 No 2 (2021): Pedagogos : Jurnal Pendidikan
Publisher : Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Bima

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (246.778 KB) | DOI: 10.33627/gg.v3i2.562

Abstract

Kebanyakan ibu hamil merasa cemas jika melahirkan tanpa disertai orang-orang yang mereka kasihi di samping mereka. Sebagian lagi kuatir takut terinfeksi COVID-19 dan tidak dapat memeluk bayi mereka. Pandemi virus corona telah menambah kecemasan dan ketidakpastian ke dalam situasi yang mencemaskan. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana gambaran tingkat kecemasan ibu hamil yang berkunjung di Puskesmas Palibelo Kabupaten Bima. Penelitian ini dilaksanakan di Puskesmas Palibelo Kabupaten Bima khususnya di Desa Teke. Sampel yang di gunakan dalam penelitian ini adalah ibu hamil yang berada di di wilayah kerja Puskesmas Palibelo Kabupaten Bima dari bulan Januari sampai bulan Agustus 2020 dengan jumlah 75 orang. Alat yang digunakan dalam pengumpulan data penelitian ini adalah kusioner. Analisis data menggunakan analisis univariat. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa Gambaran kecemasan berdasarkan umur dengan frekuensi tertinggi adalah responden yang berumur 20-35 tahun sebanyak 25 responden (33.3%). Gambaran kecemasan berdasarkan pendidikan dengan frekuensi tertinggi adalah responden yang pendidikan SMA sebanyak 25 responden (33.3%).Gambaran kecemasan berdasarkan pekerjaan dengan frekuensi tertinggi adalah responden yang bekerja sebagai IRT sebanyak 27 responden (36.0%).