This Author published in this journals
All Journal Sainstek
Moh. Ramdhan
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

APLIKASI SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMA RUMAH LAYAK HUNI (Studi Kasus pada BPMD-PK Provinsi Gorontalo) Ramdhan, Moh.; Kaluku, Arif
Sainstek Vol 6, No 4, 2011
Publisher : Jurnal Sainstek

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (7.937 KB)

Abstract

Kemerdekaan ternyata tidak dapat melepaskan sebagian besar masyarakat di Indonesia untuk lepas dari kemiskinan. Hal ini diperkuat dengan data yang menyebutkan bahwa lebih dari setengah penduduk di Indonesia masih hidup dengan tingkat kemiskinan yang tinggi. Ini diperparah dengan tingkat penganggguran dan kelayakan tempat tinggal bagi masyarakat di Indonesia. Dari survey yang dilakukan oleh lembaga pemerintah maupun LSM, menyebutkan bahwa masih banyak warga Indonesia yang hidup dengan rumah yang tidak layak huni, bahkan di daerah perkotaan besar ada warga miskin yang hidup dengan menggunakan gerobak sampah. Banyak pula diantara mereka yang tinggal dengan menggunakan lahan yang bukan milik mereka yang kadang dapat menimbulkan konflik dengan pemilik lahan tersebut. Program transmigrasipun tidak dapat banyak membantu dalam perkembangan dunia modern yang tengah berlangsung saat ini. Diharapkan dengan banyaknya bantuan dan strategi pemerintah untuk menanggulangi kemiskinan dapat membantu warga terutama dalam pengadaan rumah layak huni bagi warga miskin agar kesejahteraan hidupnya lebih baik. Sehingga pengambilan keputusan untuk penerima rumah layak huni dapat dianalisis dengan baik.