Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : INFOMATEK: Jurnal Informatika, Manajemen dan Teknologi

Perancangan Kemasan Produk Keripik Belut UMKM “Sinar Sawah” Brian Alvin Hananto; Medelyn Aurellia; Helena Calista; Stefanny Kusuma; Vanessa Leoni
INFOMATEK Vol 23 No 2 (2021): Volume 23 No. 2 Desember 2021
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/infomatek.v23i2.4666

Abstract

Keripik Belut “Sinar Sawah” adalah salah satu UMKM yang terkena dampak karena kondisi pandemi COVID-19 di Indonesia. Dengan bekerjasama dengan Gambaranbrand, BRI, dan juga MNC, tim penulis membuat proposal desain kemasan baru untuk produk keripik belutnya dengan harapan dapat menginisiasi dan menginspirasi pengembangan usaha dari UMKM-UMKM, bukan hanya “Sinar Sawah”. Kegiatan dilakukan dengan mengikuti kerangka desain pra-desain, desain, dan pasca desain. Dari proses perancangan yang dilakukan, dihasilkan lima alternatif desain berdasarkan pemetaan positioning matrix, yang kemudian dipilih satu desain untuk difinalisasi. Desain final yang telah dirancang kemudian dipublikasikan dalam BRI Pesta Rakyat SIMPEDES pada tanggal 25 Juli 2021.