This Author published in this journals
All Journal JURNAL KONVERSI
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (B-3) DAN KEBERADAANNYA DI DALAM LIMBAH Suratmin Utomo
JURNAL KONVERSI Vol 1, No 1 (2012)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24853/konversi.1.1.%p

Abstract

Pemahaman tentang bahan berbahaya dan beracun (B-3) masih terbatas pada masyarakat yang terlibat langsung dalam penanganan atau masyarakat akademisi tertentu.Bahkan banyak orang mengira keberadaan B-3 hanya pada lingkungan industri atau pabrik. Hal ini disebabkan kurangnya sosialisasi mengenai hal tersebut.Dalam kehidupan manusia dimanapun keberadaannya, hampir dipastikan tidak akan terhidar dari bahan B-3,tertamasebagaibahan terpakai atau sisa (bekas), seperti halnya bahan-bahan yang digunakan sebagai alat rumah tangga atau bahan primer (kebutuhan sehari-hari) seperti: bahan pembersih, pembasmi serangga, gas lampu pijar dan sebagainya. Dengan mengerti dan memahami sifat dan karakteristik B-3, diharapkan seseorang bisa mengelolanya secara baik dan aman. Kata kunci: B-3, limbah