Fadiel Muhammad Akbar
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGUJIAN KINERJA TURBIN ANGIN KOMBINASI DARRIEUS – SAVONIUS Fadiel Muhammad Akbar; Chalillulah Rangkuti
Prosiding Seminar Nasional Pakar Prosiding Seminar Nasional Pakar 2018 Buku I
Publisher : Lembaga Penelitian Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/pakar.v0i0.2623

Abstract

Meningkatnya perhatian terhadap masalah masalah lingkungan sertameningkatnya kebutuhan energi untuk aktivitas sehari – hari telahmenyebabkan pencarian sumber energi yang lebih ramah lingkungan. Energiangin adalah salah satu pilihan yang layak dalam kasus ini, pengunaan turbinangin bersumbu vertikal (VAWT) memberikan solusi untuk mengurangibeban listrik di area perumahan di Jakarta dan pulau – pulau terpencil yangtidak memiliki pemasok listrik. Dengan merancang, membuat dan mengujiperforma untuk mengisi baterai 12 V. Pengujian turbin angin dilakukandengan menggunakan kipas angin dan angin dari area yang terbuka.Kombinasi turbin angin Darrieus – Savonius dengan mengunakan PermanentMagnet Generator (PMG) menghasilkan output listrik 37 Watt pada kecepatanangin 7 m/s. Dengan output listrik yang disimpan menggunakan baterai,listrik tersebut bisa digunakan diperumahan sebagai input listrik alternatifmelalui inverter.