Mifta Hulaikah
STAI Attanwir Bojonegoro

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan di Lingkungan Keluarga dan Kampus terhadap Niat Berwirausaha Mahasiswa Ekonomi Syariah STAI Attanwir Bojonegoro Mifta Hulaikah
Attanwir : Jurnal Keislaman dan Pendidikan Vol. 10 No. 1 (2019): Maret
Publisher : STAI Attanwir Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (683.503 KB) | DOI: 10.53915/jurnalkeislamandanpendidikan.v10i1.18

Abstract

Anak banyak menghabiskan waktunya di lingkungan keluarga dan sekolah, atau kampus. Sehingga pendidikan merreka akan terpengaruh pada kedua lingkungan tersebut. Mengajarkan anak berwirausaha penting karena berwirausaha dapatmenjadi pilihan karir pasca mereka lulus di jenjang pendidikan. Mahasiswa STAI ATTANWIR, khususnya prodi Ekonomi Syariah, memiliki latar belakang selain sebagai mahasiswa juga mayoritas telah bekerja, sehingga jiwa wirausaha mereka lebih dulu terbetuk dibanding mahasiswa yang belum atau tidak bekerja. Sampel penelitian yang diambil adalah mahasiswa prodi Ekonomi Syariah pada semester enam, yang baru saja menempuh matakuliah kewirausahaan, yaitu sejumlah 27 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidikan kewirausahaan di lingkungan keluarga memberikan pengaruh positif signifikan terhadap niat wirausaha mahasiswa. Pendidikan kewirausahaan di lingkungan kampus tidak berpengaruh signifikan terhadap niat berwirausaha mahasiswa. Rekomendasi yang dapat diberikan adalah pembelajaran kewirausahaan di lingkungan kampus, khususnya pada matakuliah yang bersangkutan, lebih mengkreatifkan strategi, metode, dan pendekatan pembelajaran yang berpusat pada siswa dan berbasis experiential learning.