Ni Wayan Wisswani
Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Bali

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Arsitektur Bussiness Process Automation Bagi Proses Pemasaran Produk Ni Wayan Wisswani
Logic : Jurnal Rancang Bangun dan Teknologi Vol 16 No 2 (2016): July
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (349.165 KB)

Abstract

Bussiness process automation (BPA) adalah cara untuk melakukan otomatisasi dalam berbagai proses bisnis yang dijalankan oleh perusahaan. Desain BPA yang dimodelkan pada penelitian ini diimplementasikan pada proses pemasaran sebuah produk. Arsitektur diimplementasi melalui prototipe sebuah website dengan penerapan otomatisasi penginformasian produk sebuah perusahaan. Proses otomatisasi dilakukan dengan menempatkan web servis pada server yang bekerja sesuai dengan scheduller yang ditentukan. Web servis melakukan pengiriman data pemasaran ke assistant application yang selanjutnya akan bertugas melakukan broadcasting email. Pengembangan sistem ini dilakukan dengan metode System Development Life Cycle yang melalui tahapan analisis, desain, kode, dan testing.