Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGINGKATAN DAYA TETAS TELUR DAN SINTASAN LARVA IKAN NILA (Oreochromis nilotucus) DENGAN PENGGUNAAN OBAT-OBATAN Hambali Supriyadi; Oman Komarudin; Pipik Taufik; Zulkifli Jangkaru; Sidi Asih
Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia Vol 4, No 2 (1998): (Vol.4 No.2 1998)
Publisher : Pusat Riset Perikanan, BRSDM KP.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3453.029 KB) | DOI: 10.15578/jppi.4.2.1998.8-12

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui cara penanganan telur, larva dan induk bagi peningkatan produksi benih nila melalui penerapan manajemen kesehatan ikan. Dalam penelitian ini digunakan beberapa macam anti jamur untuk penanganan telur serta beberapa macam antibiotik dan vaksin dengan berbagai dosis untuk peningkatan daya sintasan larva,