Leny Pramesti
Riset Grup Arsitektur dan Lingkungan, Prodi Arsitektur FT. UNS

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Model penataan lingkungan dengan melibatkan partisipasi masyarakat: Studi Kasus Kelurahan Banyuanyar Surakarta Musyawaroh Musyawaroh; Leny Pramesti
Region : Jurnal Pembangunan Wilayah dan Perencanaan Partisipatif Vol 16, No 1 (2021)
Publisher : Regional Development Information Center, Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/region.v16i1.37771

Abstract

Konsep pembangunan dengan melibatkan partisipasi masyarakat sudah dilakukan di Indonesia sejak jaman dahulu, akan tetapi tidak dikembangkan dengan baik. Kendali pembangunan banyak berasal dari pemerintah secara top down dan tidak dapat dimanfaatkan dengan optimal. Penelitian ini bertujuan untuk merumuskan model rancangan lingkungan tertata selaras, sehat, produktif, berjatidiri dan berkelanjutan yang direncanakan dan dibangun dengan melibatkan partisipasi masyarakat. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus dengan multi kasus, data diperoleh dari observasi lapangan, observasi partisipan, wawancara dan studi literatur, dokumen serta rekaman arsip. Penilaian keabsahan data melalui teknik derajat kepercayaan (credibility) dengan triangulasi, dan teknik pemeriksaan keteralihan (transferability) dengan cara uraian rinci. Proses analisis melalui: 1) penjodohan pola dan; 2) analisis antar objek. Penelitian ini menemukan konsep dan desain penataan lingkungan dengan melibatkan pertisipasi masyarakat yang disusun berdasarkan pemetaan potensi dan permasalahan di lapangan.