Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

HUBUNGAN ANTARA MINAT TERHADAP TAYANGAN KEKERASAN DI TELEVISI DENGAN KECENDERUNGAN PERILAKU AGRESIF Mudhar Mudhar
HELPER Vol 33 No 1 (2017)
Publisher : Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36456/helper.vol33.no1.a607

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara minat terhadap tayangan kekerasan di televisi dengan kecenderungan perilaku agresif. Penelitian ini dilakukan di MTs An-Najah II Sumenep Madura. Sampel yang digunakan sebanyak 87 siswa. Metode analisis yang digunakan adalah dengan menggunakan analisis statistik, yaitu korelasi product moment dari Carl Pearson, hal ini untuk mengungkap hubungan antara minat terhadap tayangan kekerasan di televisi dengan kecenderungan perilaku agresif. Hasil penelitiannya diperoleh nilai r = 0,383 dengan sig. = 0,002 (sig. < 0,010). Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada korelasi yang signifikan antara minat terhadap tayangan kekerasan di televisi dengan kecenderungan perilaku agresif. Kata Kunci : Minat terhadap Tayangan Kekerasan, Kecenderungan Perilaku Agresif
PERUBAHAN MINAT KARIR SISWA PADA SAAT KELAS VII DAN KELAS VIII DI MTs NEGERI III SURABAYA Mudhar Mudhar
HELPER Vol 34 No 2 (2017): Helper
Publisher : Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36456/helper.vol34.no2.a944

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perubahan minat karir dari kelas VII, VIII dan IX. Penelitian ini merupakan penelitian longitudinal, subyek/sampel adalah siswa angkatan tahun 2015-2016 selama belajar di MTs Negeri III Surabaya. Pengambilan data dilakukan 3 kali, yaitu ketika siswa kelas VII, ketika kelas VIII dan ketika sudah beara di kelas IX. Dengan demikian penelitian ini memerlukan waktu 3 tahun. Metode pengumpulan data dilakukan dengan instrumen tes Rothwell Miller Interest Blank (RMIB), yaitu untuk mengetahui kecenderungan minat pekerjaan dari setiap siswa. Teknis analisis variansi digunakan untuk mengetahui perbedaan minat karir antara siswa ketika kelas VII, kelas VIII dan kelas IX. Selain itu teknik analisis data yang digunakan juga menggunakan Uji-T, hal ini dilakukan untuk mengetahui perubahan minat pada setiap tahunnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada 8 aspek minat yang mengalami perubahan pada setiap siswa antara ketika siswa kelas VII dan ketika kelas VIII, yaitu Out door, Mechanical, Computational, Scientific, Aesthetic, Literary, Social Service, dan Practical, sedangkan aspek yang tidak mengalami perbedaan adalah Medical, Clerical, Musical, dan Personil Contact. Kata Kunci : Perubahan, Minat Karir
PERAN ORANG TUA DALAM MEMINIMALKAN PERILAKU DISRUPTIF Mudhar Mudhar
WAHANA Vol 70 No 1 (2018)
Publisher : LPPM Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (213.944 KB) | DOI: 10.36456/wahana.v70i1.1566

Abstract

Disruptive behavior is a form of behavior that many children do both verbally and non-verbally, such as raging, seeking attention, talking to his friends, and other annoying behavior. Disruptive behavior in early childhood often continues until later adulthood. Students with disruptive behavior raises concerns for families, schools, and communities. In particular, students with many performing annoying behaviors will experience more academic difficulties including. Many studies that explain the importance of parents in the process of child development, including in reducing the disruptive behavior of children. Although disruptive behavior in children is normal and normal, but if this issue is allowed to continue, it will have a greater negative impact. This paper will discuss the importance of parent-child relationships to minimize the disruptive behavior of children. In the process of interaction of children with parents there imitation process. The child's imitation of the behavior of one parent is a very possible manifestation of indirect influence in the family system. When his parents behaved brusquely to his son or to others, it is possible that his son will also imitate such things to others. In addition, family involvement is defined as the active involvement of family members, especially parents in the activities and behaviors of children at home and at school will be beneficial in their child's development, family involvement and parents will have an impact on the academic, psychological, social and positive behaviors others, including reducing disruptive behavior in children.