Dwi Kambali, Saparto dan Eko Suharyono
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Pendapatan Dan Pengaruh Sarana Produksi Usahatani Tanaman Porang (Amorphophalus muelleri) Di Desa Guyangan Kecamatan Winong Kabupaten Pati Dwi Kambali, Saparto dan Eko Suharyono
AGROMEDIA: Berkala Ilmiah Ilmu-ilmu Pertanian Volume 38 No. 1 Maret 2020
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian Farming Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47728/ag.v38i1.274

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengkaji pendapatan bersih dan pengaruh sarana produksi (biaya benih, pupuk Urea, pupuk NPK Ponska, pupuk kandang, pestisida) dan tenaga kerja terhadap pendapatan bersih usahatani tanaman porang di bawah tegakan tanaman di desa Guyangan kecamatan Winong kabupaten Pati. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif analisis. Analisis data menggunakan analisis pendapatan bersih dan regresi linier berganda. Hasil penelitian usahatani tanaman porang di desa Guyangan kecamatan Winong kabupaten Pati memberikan pendapatan bersih sebesar Rp 20.306.341,7/ha/musim tanam, dan sarana produksi berupa biaya benih, pupuk NPK Ponska, pupuk kandang dan biaya pestisida berpengaruh terhadap pendapatan bersih usahatani tanaman porang. Kata kunci : Pendapatan bersih, sarana produksi, tanaman porang