Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MAKNA LEKSIKON KATZE DALAM PERIBAHASA DAN UNGKAPAN BAHASA JERMAN: ANALISIS LINGUAKULTUROLOGI Senja Borgin
Jurnal Sora : Pernik Studi Bahasa Asing Vol 4 No 1 (2019): Jurnal SORA
Publisher : Sekolah Tinggi Bahasa Asing (STBA) Yapari-ABA Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (768.554 KB) | DOI: 10.58359/jurnal_sora.v4i1.30

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang leksikon Katze dalam peribahasa dan ungkapan bahasa Jerman dari tinjuan Linguakulturologi. Pembahasan ini bertujuan untuk mengetahui makna leksikon Katze dalam peribahasa dan ungkapan bahasa Jerman dan untuk mengetahui hubungan makna leksikon Katze dengan budaya dalam masyarakat Jerman. Data dikumpulkan dari kamus DUDEN Redewendungen (2008). Penyajian hasil analisis data dilakukan dengan metode deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan ada 10 peribahasa dan ungkapan bahasa Jerman dengan leksikon Katze (kucing). Adapun makna yang muncul dari penggunaan leksikon Katze dalam peribahasa dan ungkapan bahasa Jerman adalah makna negatif.