Al Irsyadiyah
Universitas Muhammadiyah Tangerang

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

MANAJEMEN MUTU PENDIDIKAN PERPSEKTIF PENDIDIKAN ISLAM Al Irsyadiyah
Rausyan Fikr : Jurnal Pemikiran dan Pencerahan Vol 16, No 1 (2020): Rausyan Fikr
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/rf.v16i1.2459

Abstract

AbstrakManajemen dapat diartikan sebagai pengelolaan, ketatalaksanaan dan penggunaan sumber daya secara efektif untuk mencapai sasaran yang diinginkan. Beberapa hal yang harus dicermati dalam manajemen mutu pendidikan Islam: Perbaikan Terus Menerus, Menetapkan Standar Mutu, Organisasi yang berubah. Peningkatan mutu dilakukan secara menyeluruh. berdasarkan ukuran, kadar, ketentuan dan penilaian tentang kualitas sesuatu barang maupun jasa (produk) sesuai dengan kepuasan pelanggan. Pemanfaatan dilakukan melalui kerjasama secara efektif, efisien, dan produktif untuk mencapai kebahagiaan dan kesejahteraan baik di dunia maupun di akhirat.
PENGARUH KREATIVITAS GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VII PADA MATA PELAJARAN PAI & BP DI SMP PLUS DAARUL JANNAH KABUPATEN TANGERANG Al Irsyadiyah
Rausyan Fikr : Jurnal Pemikiran dan Pencerahan Vol 17, No 2 (2021): RAUSYAN FIKR
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/rf.v17i2.5057

Abstract

The purpose of the study was to determine the effect of teacher creativity on the learning motivation of class VII students at SMP Plus Daarul Jannah, Tangerang Regency. This type of research is field research using a quantitative approach with 30 respondents. The results of this study concluded that the value of the frequency distribution of teacher creativity (variable X) 80% of 24 students from 30 respondents, the value of the frequency distribution of learning motivation (variable Y) 73.33% and the magnitude of the influence of teacher creativity on learning motivation obtained linear regression values Sig < 0.05, namely 0.002 < 0.05, then Ho is rejected, meaning that the independent variable (X) of teacher creativity significantly affects the variable (Y) namely student learning motivation. Based on the value of R square is also called the coefficient of determination which in this case means that the variable of learning motivation is influenced by the creativity of the teacher by 28.3%. The remaining 71.7% is influenced by other factors that have not been studied in this study.
PERANAN MANAJER PENDIDIKAN PERSPEKTIF PENDIDIKAN Al Irsyadiyah
Rausyan Fikr : Jurnal Pemikiran dan Pencerahan Vol 16, No 2 (2020): Rausyan Fikr
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/rf.v17i2.3045

Abstract

Abstrak:Manajer perlu memiliki Pengetahuan luas, kreatif, inisiatif, peka, dan lapang dada. Bertindak adil, jujur serta konsekuen. Bertanggung Jawab, Selektif terhadap informasi. Memberi petunjuk dan pengarahan. Peranan yang dimilikinya; Memberikan semangat bekerja seefektif dan seefisien mungkin. Mengembangkan perencanaan capaian kinerja. Memperhatikan intern, ekstern yang dihadapkan pada lembaga. Memiliki kemampuan merespon, teliti, tepat sasaran dalam menanggapi sesuatu yang dapat menguntungkan atau merugikan lembaga pendidikan. Menikmati hasil yang diperoleh dengan berpegang pada etika dan nilai-nilai kelembagaan. Mewujudkan proses pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif. Menciptakan peserta didik yang mampu mengembangkan kekuatan spiritual, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, dan keterampilan dirinya, masyarakat, dan negara. Menciptkan hubungan harmonis, terfokus dalam kerja sama antar bidang pada lembaga pendidikan. Melaporkan hasil kinerja kemudian ditindaklanjuti dengan pembagian tugas imbang sesuai dengan porsi masing-masing. Sebagai pembangun nilai-nilai organisasi sehingga akan memunculkan sosok sebagai contoh.