Irvan Eles Vilalba
Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Kanjuruhan Malang, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh store atmosphere dan price discount terhadap keputusan pembelian impulse buying pelanggan Carrefour Market Irvan Eles Vilalba
MBR (Management and Business Review) Vol 1 No 2 (2017): Desember
Publisher : Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Kanjuruhan Malang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21067/mbr.v1i2.4725

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh store atmosphere dan price discount terhadap keputusan pembelian impulse buying pelanggan Carrefour Market. Sampel penelitian sebanyak 100 orang pelanggan Carrefour Malang, yang diambil secara acak, teknik pengumpulan menggunakan kuesioner, adapun teknik analisis Regresi Linear Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa store atmosphere berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian impulse buying, price discount berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian impulse buying. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perilaku impulse buying tercipta karena strategi Carrefour dalam menciptakan store atmosphere yang menarik dan kebijakan price discount pada beberapa produk yang dijual.