Rahima Sikumbang Sarmadi
-

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ISLAM AGAMA MODERAT Rahima Sikumbang Sarmadi
Islamika : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman Vol. 18 No. 01 (2018): Islamika : Jurnal Ilmu-ilmu Keislaman
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci, Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32939/islamika.v18i01.266

Abstract

Allah Subhanahu Wa Ta’ala berfirman di dalam Alquranulkarim: "Dan demikianlah kami menjadikan kamu ummat pertengahan, agar dengan itu kamu menjadi saksi terhadap manusia [1]” Islam adalah agama moderat/netral, karena Islam datang sebagai rahmat atas sekalian makhluq yang ada dipermukaan bumi ini. Allah Subhanahu wata’ala selalu menginginkan kepada hambaNya akan kemudahan, tidak menginginkan kesulitan. Dia mengutus utusanNya untuk menjelaskan konsep konsep Islam sebagai rahmat sekalian alam itu seperti apa. Dalam penegakan hukum bagaimana, maka Rasulullah nabi Muhammadlah yang akan menjelaskan semua itu berdasarkan wahyuNya juga. Islam hadir ditengah tengah masyarakat jahiliyyah, dimana ketika itu Yahudi dan Nasrani selalu saja bersikap ghuluw(berlebih lebihan) dalam hal beribadah, berlebih lebihan dalam ajaran agama mereka. Islam datang berada diantara keduanya, tidak ekstrim dan tidak terlalu longgar