Endah Ratnaningsih
STIKES PEMKAB JOMBANG

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMERIKSAAN KOLESTEROL PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI DI DUSUN SIDOMULYO DESA REJOAGUNG KECAMATAN PLOSO KABUPATEN JOMBANG Endah Ratnaningsih
Jurnal Pengabdian Masyarakat Kesehatan Vol. 2 No. 2 (2016): JPM | September 2016
Publisher : LPPM - STIKES Pemkab Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (140.479 KB)

Abstract

Pemerikasaan kolesterol merupakan salah satu langkah awal untuk mendeteksi komplikasi hipertensi. Hipertensi berhubungan dengan abnormalitas lipid kolesterol total, dimana kehadiran dislipidemia meningkatkan risiko terjadinya hipertensi . Kolesterol merupakan factor resiko yang dapat dirubah dari hipertensi, jadi semakin tinggi kadar kolesterol total maka akan semakin tinggi kemungkinan terjadinya hipertensi. Tujuan dari penelitian ini adalah Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di Dusun Sidomulyo Desa Rejoagung Kecamatan Ploso Kabupaten Jombang. Hasil dari penelitian ini adalah meningkatnya pengetahuan tentang hubungan kolesterol dan hipertensi.