Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MODEL SEDERHANA SUPERSIMETRI Nurhadi Nurhadi
EDUPROXIMA (JURNAL ILMIAH PENDIDIKAN IPA) Vol 2, No 1 (2020)
Publisher : Universitas Bhinneka PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/eduproxima.v2i1.1492

Abstract

Partikel yang ada di alam ini dibedakan menjadi dua yaitu boson an fermion. Dari kedua partikel tersebut memiliki sifat-sifat yang sangat bertolak belakang , sehinggga keduanya sulit disatukan.Usaha penyatuan medan boson dan medan fermion kedalam satu multiplet yang sama dapat dilakukan dengan pengenalan transformasi baru yaitu transformasi supersimetri (SUSY).Generator transformasi supersimetri ini bersama generator transformasi Poincare membangun aljabar yang tertingkatkan yang dikenal sebagai aljabar Lie tertingkatkan (GLA) atau aljabar SUSY.Di dalam penelitian ini, aljabar supersimetri dibangun dengan pendekatan fisis yaitu mengenalkan suatu parameter spinorial yang berdimensi kanonikĀ  (-1/2).Pengalian parameter ini terhadap medan boson menghasilkan medan yang bersifat fermionik dan sebaliknya.