Laulisna Nursantiyana Dewi
Universitas Singaperbangsa Karawang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELAKSANAAN BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM PENYELESAIAN KONFLIK INTERPERSONAL SISWA DI SMP ISLAM AL-AZHAR 22 SENTRA PRIMER Laulisna Nursantiyana Dewi; Hinggil Permana
Ristekdik : Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol 7, No 1 (2022): Ristekdik : Jurnal Bimbingan dan Konseling - Januari-Juni 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/ristekdik.2022.v7i1.33-41

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui upaya serta pelaksanaan bimbingan dan konseling dalam penyelesaian konflik interpersonal pada siswa. Penelitian ini menggunakan  metode  deskriptif kualitatif,  melalui  kegiatan  observasi,  dokumentasi  dan  wawancara di SMP Islam Al-Azhar 22 Sentra Primer. Data dianalisis dengan menggunakan analisis data model Miles dan Huberman. Hasil  penelitian  yang diperoleh yaitu, gambaran bimbingan dan konseling, pelaksanaan bimbingan dan konseling, konflik interpersonal yang terjadi pada siswa, penyebab terjadinya konflik interpersonal pada siswa, upaya yang dilakukan pihak bimbingan dan konseling dalam melakukan penyelesaian konflik interpersonal pada siswa, pihak-pihak yang terlibat, dan hambatan yang muncul ketika melakukan pencegahan serta penyelesaian konflik interpersonal siswa di SMP Islam Al-Azhar 22 Sentra Primer. Secara keseluruhan dengan adanya pelaksanaan bimbingan dan konseling di setiap sekolah,maka permasalahan atau konflik interpersonal yang dihadapi siswa akan dapat terselesaikan dengan bantuan bimbingan dan konseling bila pelaksanaannya dapat diberikan secara efektif.