Ardy Amir Manggala Putra
Sistem Informasi, Universitas Budi Luhur

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMODELAN SISTEM INFORMASI PENGADAAN BARANG PADA PRASADA MANSION DENGAN METODE BERBASIS OBYEK Ardy Amir Manggala Putra; lis suryadi
IDEALIS : InDonEsiA journaL Information System Vol 2 No 5 (2019): Jurnal IDEALIS September 2019
Publisher : Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Prasada Mansion adalah perusahaan yang begerak dibidang perhotelen, dalam kegiatan operasional perusahaan ada kegiatan yang penting yaitu kegiatan pengadaan barang. Karena proses pengadaan barang masih dilakukan manual maka timbul masalah diantaranya berkas tidak tersimpan baik, sulit pencarian data, keliru saat mencatat dan menghitung data, proses laporan masih lambat. Berdasarkan masalah yang ada timbul gagasan untuk merancang sebuah sistem informasi yaitu sistem pengadaan barang secara terkomputerisasi. Metodologi yang digunakan pada penelitian ini diawali mengidentifikasi kebutuhan selanjutnya pengumpulan data, observasi langsung ke bagian purchasing, selanjutnya studi literatur yaitu dengan cara melakukan tinjauan literature dari jurnal yang pernah ada, selanjutnya analisa dokumen berjalan kemudian dari data yang terkumpul tersebut dilakukan analisa yaitu menganalisa proses bisnis menggunakan activity diagram. Berdasarkan analisa proses bisnis tersebut dilakukan analisa masalah menggunakan diagram Fishbond. Selanjutnya menganalisa kebutuhan menggunakan usecase diagram. Gambaran model data dalam bentuk Entity Relationship Diagram (ERD) kemudian ditransformasikan ke Logical Record Structure (LRS). Berdasarkan analisa tersebut selanjutnya dibuatkan rancangan layar, keluaran dan masukan. Lalu dilanjutkan dengan mengimplementasikan rancangan kedalam bahasa pemrograman Visual Studio 2008(Vb.Net) menggunakan basisdata MySQL Server sampai menjadi sistem pengadaan barang. Model pengembangan sistem menggunakan model waterfall. Diharapkan dengan sistem informasi pengadaan barang yang dirancang, proses pengadaan barang menjadi lebih baik.