Victor Marudut Mulia Siregar
Politeknik Bisnis Indonesia, Pematangsiantar, Sumatera Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang Pada Sekolah SMA Negeri 4 Pematangsiantar Victor Marudut Mulia Siregar
IT Journal Research and Development Vol. 3 No. 1 (2018)
Publisher : UIR PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (731.657 KB) | DOI: 10.25299/itjrd.2018.vol3(1).1899

Abstract

Perancangan Sistem informasi inventaris barang ini dilakukan bertujuan untuk mempermudah pencatatan data barang yang cukup banyak dan rumit serta masih dikelola secara manual pada SMA Negeri 4 kota Pematangsiantar. Sistem informasi yang dirancang terdiri dari beberapa bagian antara lain: pencatatan data tempat inventaris, pencatatan barang masuk, pencatatan barang keluar, mutasi barang serta pembuatan laporan barang masuk dan laporan barang keluar. Hasil implementasi dari Sistem informasi inventaris ini adalah pencatatan data inventaris serta pembuatan laporan inventaris lebih mudah untuk dilakukan. Dengan adanya sistem informasi inventaris barang ini, pekerjaan pendataan inventaris barang pada SMA Negeri 4 Pematangsiantar sudah dapat dilakukan dengan lebih cepat dan akurat.