Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PERSEPSI PENERAPAN SISTEM INFORMASI KEUANGAN (SIKEU) PADA PERGURUAN TINGGI DI KOTA PALOPO DENGAN PENDEKATAN METODE TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) Asriany Asriany
AkMen JURNAL ILMIAH Vol 15 No 4 (2018): AkMen JURNAL ILMIAH
Publisher : Lembaga Penelitian dan Publikasi Nobel Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi penerimaan sistem keuangan (SIKEU) pada perguruan tinggi Palopo dengan pendekatan TAM (Technology Acceptance Model). Metode analisis dalam penelitian ini menggunakan metode analisis Partial Least Square (PLS). Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan melakukan pengamatan dan pemantauan secara langsung pada objek penelitian melalui penggunaan instrumen penelitian berupa kuesioner. Hasil peneltian menunjukkan bahwa variabel perceived ease of usedan perceived usefulness berpengaruh positif dan siginikan terhadap penerimaan sistem keuangan (SIKEU); dan variabel lainnya yaitu behavioral intention dan attitude toward behaviour tidak berpengaruh signifikan terhadap penerimaan sistem keuangan (SIKEU). Berdasarkan pengujian statistik yang dilakukan, tingkat pengaruh yang lebih tinggi dalam penerimaan sistem keuangan (SIKEU) adalah perceived ease of use dengan nilai sebesar1,995; dan tingkat pengaruh terendah dalam penerimaan sistem keuangan (SIKEU) adalah perceived usefulness dengan nilai sebesar 1,673.
Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan Eka Eka; Jumawan Jasman; Asriany Asriany
Student Research Journal Vol. 1 No. 1 (2023): Februari : Student Research Journal
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Yappi Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/sjryappi.v1i1.203

Abstract

Pada perkembangan persaingan perusahaan dalam perusahaan membuat setiap perusahaan semakin meningkat kinerja tujuannya agar tetap tercapai. Pada saat masuknya covid-19, Indonesia menghadapi berbagai masalah terkait aspek ekonomi. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh kebijakian dividen, kebijakan hitang, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan manufaktur Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2021. Sampel penelitian sebanyak 13 perusahaan selama 4 tahun sehingga data yang diolah sebanyak 52 data dengan pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Metode analis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebijakan dividen, kebijakan hutang, dan profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan.