This Author published in this journals
All Journal Juripol
amrudi amrudi
amrudiunham123@gmail.com

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ASPEK HUKUM TERHADAP KLAUSULA BAKU BAGI PEMEGANG KARTU KREDIT MENURUT HUKUM PERDATA amrudi amrudi
Juripol (Jurnal Institusi Politeknik Ganesha Medan) Vol. 4 No. 2 (2021): Juripol (Jurnal Institusi Polgan)
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/juripol.v4i2.11177

Abstract

Seiring dengan pesatnya penggunaan kartu kredit, penyalah-gunaannya juga banyak terjadi. Di samping itu, ternyata juga sering kali terjadi bahwa para pihak yang terbagi dalam penggunaan/penerbitan/ pemakaian kartu kredit tidak selamanya melaksanakan prestasinya seperti yang diperjanjikan, baik karena kesengajaan, kesilapan, maupun karena seribu satu alasan lainnya. Oleh karena itu, kehadiran sektor hukum yang adil dan tegas untuk menata penggunaan kartu kredit tentu merupakan kebutuhan dunia bisnis yang nyata dalam praktek, pasalnya, karena tentunya para pihak yang terlibat dalam hubungan dengan kartu kredit ini agar kedudukannya terlindungi secara hukum, dengan hak dan kewajibannya yang reasonable dan transparan.