Mohamad Miftakul Jannan
Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kediri, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENGIDENTIFIKASI MINAT SISWA TERHADAP PELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SD IT NURUL HUDA Mohamad Miftakul Jannan
SITTAH: Journal of Primary Education Vol. 1 No. 1 (2020): SITTAH: Journal of Primary Education
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) IAIN Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (202.007 KB) | DOI: 10.30762/sittah.v1i1.3869

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui minat siswa terhadap mata pelajaran bahasa Indonesia. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data berupa observasi dengan instrumen angket. Populasi dalam penelitian ini yaitu siswa kelas V SDIT Nurul Huda yang berjumlah 24 siswa. Hasil penelitian menunjukan bahwa siswa kelas V SDIT Nurul Huda mempunyai minat yang sedang terhadap mata pelajaran bahasa Indonesia. Hal itu dapat diperoleh dari rata-rata nilai siswa pada saat penilaian tengah semester yaitu 77.