Galih Kurniawan Sidik, Achmad Djazuli
Institut Agama Islam Tazkia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PRIORITAS PERMASALAHAN PENGELOLAAN KEUANGAN DESA PADA DESA/NEGERI DI KOTA AMBON, MALUKU Galih Kurniawan Sidik, Achmad Djazuli
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Finansial Indonesia Vol 4 No 1 (2020): Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Finansial Indonesia
Publisher : Prodi Akuntansi FE Universitas Maritim Raja Ali Haji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (528.772 KB) | DOI: 10.31629/jiafi.v4i1.2658

Abstract

Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 mengamanahkan Pemerintah Desa untuk dapat mengelola keuangannya secara efektif. Akan tetapi, pada pelaksanaannya, pengelolaan keuangan desa masih belum efektif. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis prioritas permasalahan pada pengelolaan keuangan desa/negeri di Kota Ambon, Provinsi Maluku. Metode yang digunakan adalah Analytic Network Process (ANP). Hasil analisis pada penelitian ini menunjukkan bahwa subkultur kekuasaan menjadi variabel permasalahan yang paling dominan pada pengelolaan keuangan desa/negeri Kota Ambon. Selain itu, berdasarkan hasil analisis juga dapat diketahui bahwa variabel-variabel yang memiliki pengaruh lebih besar adalah: sub kultur kekuasaaan, sub kultur ekonomi, adanya rencana pembangunan desa secara periodik, adanya regulasi yang tertata dengan baik, sub kultur sosial, adanya pengelolaan BUMDesa yang efektif, serta adanya kemitraan dengan dunia usaha (swasta).