Rr Herlien Madoearoemwat
SMP Negeri 16 Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA MENGAKTIFKAN SISWA DENGAN MENJADI “KRITIKUS TAYANGAN VIDEO” DALAM PEMBELAJARAN IPS KELAS VIII SMP NEGERI 16 SURABAYA Rr Herlien Madoearoemwat
Reforma : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Islam Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30736/rf.v10i1.446

Abstract

Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini bertujuan untuk mengukur keaktifan siswa dalam pembelajaran IPS melalui teknik ‘menjadi kritikus video’ pada siswa kelas VIII-D SMP Negeri 16 Surabaya. Salah satu materi yang sangat kompleks membutuhkan sikap cermat, aktif, kritis, dan kreatif agar dapatnya mencapai keberhasilan tujuan pembelajaran adalah pembelajaran IPS, khususnya pada kompetensi dasar Perubahan Dinamika Penduduk dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Penelitian ini dilaksanakan sebanyak 3 siklus dengan mengambil sample sebanyak 30 anak. Hasil dari pelaksanaan PTK diketahui bahwa, hipotesis yang diajukan dapat diterima, yaitu: melalui teknik ‘menjadi kritikus tayangan video’ mampu menjadikan siswa aktif dalam pembelajaran IPS dan mampu meningkatkan prestasi belajar siswa.