Jainal Arifin
Prodi Teknik Mesin Fakultas Teknik, Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RANCANG BANGUN MESIN PELEPAS LEMAK IKAN PATIN KAPASITAS 15 KG Jainal Arifin
AL-JAZARI JOURNAL SCIENTIFIC OF MECHANICAL ENGINEERING Volume 1, Nomor 1, Mei 2016
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (556.005 KB) | DOI: 10.31602/al-jazari.v1i1.468

Abstract

Di era globalisasi sekarang ini perkembangan teknologi semakin pesat baik itu industri besar maupun di industri kecil yang mana manfaatnya sangat terasa bagi kehidupan masyarakat, perkembangan teknologi ini berakibat kepada keterbatasan Kebutuhan akan Permintaan ikan patin sangat tinggi, pada umumnya sebagian orang tidak suka dengan lemak ikan patin karna mengandung kolestrol yang tinggi, dilakukan penelitian dan percobaan yang bertujuan untuk masalah tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan mesin pelepas lemak ikan patin untuk konsumsi masyarakat yang tidak suka dengan lemak ikan patin, dan kemudian dilakukan perhitungan untuk menganalisa komponen yang akan dibuat sesuai dengan yang diinginkan. Dari hasil pengujian dan analisa data didapat antara lain putaran Rpm : 72,00, 71,07, 71,01, 70,08, 70,00. 69,07. 68,08. 68,01. 67,08. 67,00. Sedangkan Hasil analisa torsi yang didapat : 248,68. 251,93. 252,14. 255,49. 259,22. 259,41. 262,99. 263,27. 266,92. 267,23. Rancang bangun mesin pelepas lemak ikan patin memiliki panjang 130 Cm, lebar 60 Cm serta tinggi 80 Cm dan berat mesin secara keseluruhan 55 Kg. Pada rol (tabung) memiliki kapasitas daya tampung sebesar 15Kg daging ikan murni. Sedangkan untuk penggerak mesin menggunakn motor listrik 1 fase. Dengan daya ½ Hp yang memerlukan tenaga listrik sebesar 220 Volt, sehingga mesin pelepas lemak ikan patin tersebut dapat digunakan dengan kapasitas listik pengusaha ibu rumah tangga.