This Author published in this journals
All Journal TUNAS BANGSA
Lasyuri
SD Negeri 1 Gemawang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI OPERASI HITUNG CAMPURAN BILANGAN BULAT MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DENGAN MEDIA SIKATUBIL PADA PESERTA DIDIK KELAS V SD NEGERI 1 GEMAWANG KECAMATAN GEMAWANG KABUPATEN TEMANGGUNG SEMESTER 1 TA Lasyuri
Jurnal Tunas Bangsa Vol 3 No 1 (2016)
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (402.087 KB)

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui peningkatan hasil belajar peserta didik kelas V materi operasi hitung campuran bilangan bulat. Pada penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus pembelajaran dilakukan dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan media SIKATUBIL. Setiap siklus terdiri empat tahapan yakni perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Data penelitian dianalisis menggunakan deskriptif komparatif dengan membandingkan kondisi awal, siklus I dan siklus II. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan media SIKATUBIL dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik. Dari hasil belajar Matematika materi operasi hitung campuran bilangan bulat meningkat lebih tinggi setelah pembelajaran menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan media SIKATUBIL.