Mohammad Shofiuddin
Semarang State University

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN MASALAH SISWA DALAM LAYANAN BIMBINGAN KONSELING BERBASIS WEB DI MA MUHAMMADIYAH KUDUS Mohammad Shofiuddin
Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika : JANAPATI Vol. 7 No. 3 (2018)
Publisher : Prodi Pendidikan Teknik Informatika Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/janapati.v7i3.15646

Abstract

Pelaksanaan program BK di sekolah terutama di MA Muhammadiyah Kudus masih menggunakan sistem yang konvensional. Dalam mengambil data guru BK masih menggunakan lembaran kertas dan membagikannya ke siswa dan kemudian mengolah jawaban. Sistem informasi identifikasi masalah dan kebutuhan siswa dibuat untuk mempermudah guru BK dalam melaksanakan tugas guru BK. Metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D). Metode Pengembangan aplikasi menggunakan metode waterfall. Tahap pengujian diakukan untuk mengetahui kelayakan sistem. Pengujian dilakukan dengan uji blackbox dan uji pengguna. Sistem memiliki tiga hak akses yang terdiri dari admin, guru BK dan siswa. Hasil uji kelayakan dari pengguna mendapatkan 79,7% yang merupakan kategori baik yang terdiri atas uji dari guru BK mendapatkan 79,7% yang merupakan kategori baik dan dari uji siswa mendapatkan hasil 77,75% yang merupakan kategori baik.