Taufik Rahman
Manajemen Informatika AMIK BSI Jakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI INTERFACE VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK DAN FIREWALL PADA MIKROTIK DAN SWITCH MANAJEMEN Taufik Rahman
JITK (Jurnal Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Komputer) Vol 4 No 1 (2018): JITK Issue August 2018
Publisher : LPPM Nusa Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1503.12 KB)

Abstract

Saat ini jaringan kampus sangat penting dan memainkan peran penting untuk setiap organisasi didalamnya. Untuk mengelola jaringan ethernet secara efisien, pengetahuan rinci dan akurat dari topologi diperlukan, seperti partisi jaringan, prediksi kinerja didasarkan pada topologi jaringan begitu pula ancaman keamanan jaringan komputer dan arsitektur jaringan selalu merupakan masalah serius dan penting. Pengembangan jaringan lokal area (LAN) dengan implementasi Virtual Local Area Network (VLAN) dan firewall pada router MikroTik dan switch manajemen akan dicoba sebagai solusi untuk aplikasi dan manajemen jaringan perguruan tinggi. Interface vlan dengan vlan id sebagai pembedanya pada router MikroTik pada interface bonding, digabungkan nya dua ethernet menjadi satu menggunakan mode balance rr, maka dapat memisahkan trafik jaringan sehingga broadcast dari pada jaringan dapat diminimalisir dan menjadi mudah dalam memantau trafik penggunaan jaringan, mendeteksi kegagalan koneksi dapat ditelusuri berdasarkan PVID melalui monitoring switch manajemen. Kebijakan mengenai penggunaan jaringan dilakukan melalui firewall pada router MikroTik kampus sehingga dapat di monitoring trafik dan paket data yang masuk dan keluar. Hal ini di buktikan dengan beberapa website yang tidak boleh diakses, begitupun dengan port dan protokol jaringan.