Rahmad Syah
Jurusan Teknik Informatika, sekolah tinggi teknik harapan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEDEKATAN MODEL FUZZY TIME SERIES DENGAN ANALYTIC HIERARCHY PROCESS UNTUK PERAMALAN MAHASISWA BERPRESTASI Rahmad Syah
TECHSI - Jurnal Teknik Informatika Vol 8, No 1 (2016)
Publisher : Teknik Informatika Universitas Malikussaleh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/techsi.v8i1.122

Abstract

Fuzzy time series adalah metode peramalan data yang menggunakan prinsip-prinsip fuzzy sebagai dasarnya, sedangkan Analytic Hierarchy Process (AHP) mengambil cukup banyak aspek atau kriteria untuk memecahkan masalah yang kompleks. Dengan menggunakan kedua metode tersebut, dapat diramalkan jumlah mahasiswa berprestasi ditahun 2016, dengan data yang diambil dari tahun 2011-2015. Hasil yang dicapai untuk mahasiswa berprestasi pada tahun 2016 sebanyak 35 orang.