Heru Prasetyawati
Dinas Pendidikan Kota Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN GURU DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK MELALUI REKAM DAN TAYANG ULANG VIDEO PEMBELAJARAN KELAS 4 DAN 5 DI GUGUS IV KECAMATAN GUBENG Heru Prasetyawati
e- Jurnal Mitra Pendidikan Vol 6 No 3 (2022): Jurnal Mitra Pendidikan Edisi Maret
Publisher : Kresna Bina Insan Prima

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52160/e-jmp.v6i3.910

Abstract

Peningkatan mutu pembelajaran disekolah sangat tergantung dari beberapa faktor. Faktor yang sangat penting antara lain adalah guru dalam melaksanakan pembelajaran dikelas sebaik apapun rencana pelaksnaan pembelajaran yang dibuat apabila dalam pelaksanaan dikelas guru tidak mau merubah paradigma dari guru senter ke siswa senter akan tetap tiada gunanya. Dengan diberlakukannya kurikulum 2013 khususnya untuk kota Surabaya yang pada tahun ajaran 2013-2014 dimulai dari kelas 4 dan dilanjutkan pada tahun ajaran berikutnya berlakukan untuk kelas semua kelas wajib untuk semua sekolah dasar negeri dikota surabaya. Dalam Penelitian Tindakan Sekolah (PTS) ini, dicobakan tindakan berupa penerapan metode tayang ulang rekaman video pembelajaran dalam penerapan pembelajaran tematik pendekatan saintifik kelas 4 dan 5 gugus 4 Kecamatan Gubeng. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus, karena dari hasil penelitian dan analisa data, ternyata pada siklus kedua,penerapan pendedatan saintifik pada pelaksanaan pembelajaran guru dalam melakukan pembelajar dikelas pada proses belajar mengajar meningkat dan memenuhi indikator yang telah ditetapkan sebesar 75 persen. Dari hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa untuk meningkatkan mutu pembelajaran guru dalam merekam kegiatan yang dilakukan pada hari itu untuk kemudian dilakukan refleksi diri atau evaluasi diri apakah pelaksanaan pembelajaran yang sudah dilakukan berjalan sesuai sekenario pembelajaran yang ditulis.