This Author published in this journals
All Journal Al-'Adl
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KONSEP EKONOMI ISLAM M. UMER CHAPRA1 Abdul Jalil
Al-'Adl Vol 7, No 1 (2014): Al-'Adl
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31332/aladl.v7i1.211

Abstract

AbstrakTulisan ini hendak melihat lebih jauh seperti apa bangunan konsep yang ditawarkan Chapraterkait Ekonomi Islam. Sebagai sebuah model dan pendekatan dalam memahami berbagai aspek teoridan praktik ekonomi Islam dan keuangan, M Umer Chapra mampu memberikan gambaran yangsangat jelas, dia selalu mengedepankan bahwa ekonomi berbasis Islam jauh lebih adil danmensejahterakan. Tawaran Umer Chapra terkait pemikiran ekonomi Islam adalah hendaknyamemperhatikan paradigm Islam berupa Rational Economic Man, Positivisme, Keadilan, ParetoOptimum, serta peranan Negara.Kata kunci: Umer Chapra, konsep ekonomi, ekonomi Islam.