Herwati Herwati
Universitas Islam Zainul Hasan Genggong Probolinggo, Indonesia

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

SATLOGI SANTRI SEBAGAI SISTEM NILAI DAN FALSAFAH HIDUP PESANTREN ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO Herwati Herwati
LISAN AL-HAL: Jurnal Pengembangan Pemikiran dan Kebudayaan Vol. 15 No. 1 (2021): JUNI
Publisher : LP2M Universitas Ibrahimy

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (287.932 KB) | DOI: 10.35316/lisanalhal.v15i1.944

Abstract

Moral decadence is a common thing among Islamic boarding schools in the archipelago. Violating ethical values which results in the degeneration of santri morals, obedience to kiai being ignored, western cultural civilization that promotes individual freedom has become a common phenomenon at Pesantren Zainul Hasan Genggong. As a solution, the Santri Satlogi was initiated by the 3rd caretaker of Pesantren Zainul Hasan Genggong KH. Hasan Saifourridzal. The Santri Satlogi are the philosophical values of the Zainul Hasan Genggong Islamic Boarding School which were formulated on 17 August 1989 M. Ridlallah, and Ikhlas Lilahi Ta'ala with the aim that students and alumni in addition to mastering science, also to have the identity of students who can practice knowledge that is practical in everyday life so that they can become role models for the ummah to give the best in life in the community.
Implementasi Metode Halaqoh Berulang dalam Upaya Percepatan Tahfidz Al-Qur’an Pondok Pesantren Ribath Al-Maliki Kraksaan Abdil Qoyyum; Kustiana Arisanti; Herwati Herwati
Ta’dib : Jurnal Pendidikan Islam Vol. 14 No. 1 (2025): Ta'dib: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Kegurusn Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/tjpi.v14i1.7164

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi Metode Halaqoh Berulang dalam upaya percepatan tahfidz Al-Qur’an di Pondok Pesantren Ribath Al-Maliki Kraksaan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, yang memungkinkan eksplorasi mendalam terhadap fenomena yang terjadi. Pendekatan ini berlandaskan filsafat postpositivisme, di mana realitas dipahami sebagai hasil interpretasi subjektif yang diperoleh melalui interaksi langsung dengan objek penelitian. Subjek penelitian terdiri dari santriwan dan santriwati yang telah menyelesaikan program tahfidz, para pengajar, serta pengelola pesantren yang terlibat langsung dalam implementasi metode halaqoh berulang. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi, kemudian dianalisis secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode halaqoh berulang memiliki efektivitas dalam meningkatkan kecepatan dan kualitas hafalan santri. Faktor pendukung keberhasilan metode ini meliputi lingkungan pesantren yang kondusif, kedisiplinan santri, serta bimbingan intensif dari para pengajar. Namun, terdapat pula faktor penghambat, seperti perbedaan kemampuan santri dalam menghafal, tingkat konsistensi dalam muroja’ah, serta tantangan dalam mempertahankan motivasi santri. Kesimpulannya, implementasi metode halaqoh berulang dapat menjadi strategi efektif dalam mempercepat tahfidz Al-Qur’an, terutama dengan dukungan sistem pembelajaran yang terstruktur dan disiplin tinggi dari para santri serta pengelola pesantren.