This Author published in this journals
All Journal Jurnal Sinestesia
Aurel Anastasia Anando
Universitas Indrprasta PGRI

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Guru Dalam Menumbuhkembangkan Kemandirian Siswa Melalui Pembelajaran Inkuiri Hany Lusia Damayanti; Aurel Anastasia Anando
Jurnal Sinestesia Vol. 11 No. 1 (2021)
Publisher : Pusat Studi Bahasa dan Publikasi Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53696/27219283.59

Abstract

Tujuan dari artikel ini untuk mengetahui kemandirian siswa melalui pembelajaran inkuiri secara daring. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi pustaka dengan menganalisis artikel yang telah diterbitkan secara online oleh peneliti sebelumnya. Berdasarkan hasil analisis artikel dapat disimpulkan bahwa kemandirian belajar siswa merupakan hal penting dimana siswa harus berperan aktif dalam proses pembelajaran. Dalam menumbuhkembangkan kemandirian siswa, siswa dapat mengubah tingkah laku dalam hal mengamati, membaca, meniru, menyimak, berpikir kritis dan menggunakan gaya belajar untuk menggali minat dan kemampuannya. Untuk mengembangkan kemandirian siswa dalam model pembelajaran inkuiri yang diterapkan oleh guru ke siswa sesuai dengan sintak yaitu: a). Siswa dianjurkan dalam mengamati fenomena kejadian yang memberikan pengalaman belajar; b). Pendidik memberikan pertanyaan kepada siswa mengenai fenomena yang di hadapi dari berbagai sumber; c). Pendidik mengajukan pertanyaan kepada siswa untuk melatih berfikir dalam melakukan penalaran mengenai pertanyaan yang diberikan oleh pendidik; d). Mengumpulkan pertanyaan–pertanyaan yang diajukan oleh pendidik; e). Membuat kesimpulan berdasarkan pertanyaan yang di berikan oleh pendidik yang telah diolah.