Haryanto Ardi
Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Gowa

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISA USAHA AYAM BROILER YANG DIBERI PAKAN TAMBAHAN TEPUNG DAUN KELOR Nuraeni Nuraeni; Haryanto Ardi; Syamsuddin Syamsuddin
Jurnal Agrisistem : Seri Sosek dan Penyuluhan Vol 16 No 2 (2020): Jurnal Agrisistem: Seri Sosek dan Penyuluhan
Publisher : Unit Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Politeknik Pembangunan Pertanian Gowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52625/j-agr-sosekpenyuluhan.v16i2.173

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk mengetahui nilai analisa usaha peternakan ayam broiler yang diberi pakan tambahan tepung daun kelor. Metode kajian menggunakan analisis usaha. Hasil perhitungan analisa usaha dengan 4 perlakuan dan 4 ulangan. Menunjukkan hasil bahwa perlakuan P0 degan berat rata-rata 1,6 kg dengan harga jual perkilo Rp. 35.000,- sehingga diperoleh pendapatan sebesar Rp. 672,000,-. Adapu R/C Ratio 1,70 diatas 1 berarti usaha ini layak di kembangkan, B/C Ratio 0,70 diatas 0 berarti usaha ini menguntungkan, BEP Harga 32,000 dan BEP Produksi 11,25. Sedangkan Tingkat penerimaan petani terhadap materi pentuluhan tentang analisa usaha ayam broiler yang diberi pakan tambahan tepung daun kelor menunjukkan bahwa aspek pengetahuan meningkat sebesar 79,8 dari kriteria kurang mengetahui ke sangat mengetahui, dan untuk sikap menigkat sebesar 79,8 dari kriteria cukup setuju ke cukup setuju.