Zahrina Nurfadillah
UIN Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Framing Berita Penembakan 6 Laskar FPI Pada Portal Berita Online CNN Indonesia Periode 19 Februari - 03 Maret 2021 Mulia Ardi; Zahrina Nurfadillah
Bahasa Indonesia Vol 2 No 1 (2021): J-Kis: Jurnal Komunikasi Islam Juni 2021
Publisher : Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam IAI Pangeran Diponegoro Nganjuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53429/j-kis.v2i1.189

Abstract

Media berperan sentral pada masyarakat saat ini. Namun tanpa disadari, bahwa kebutuhan pada media berpengaruh terhadap bagaimana media tersebut melakukan sebuah framing pada suatu berita. Analisis framing digunakan untuk mengetahui bagaimana perspektif isu oleh media ketika melakukan penyeleseksian isu dan menentukan fakta yang akan digunakan, dan bagian mana yang akan ditonjolkan. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui bagaimana CNN Indonesia membingkai kasus penembakan 6 Laskar FPI. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan metode analisis framing Zhongdang Pan Kosicki. Hasil penelitian menunjukan bahwa unsur-unsur analisis framing Zhongdang Pan terepresentasi pada pemberitaan CNN Indonesia. Unsur-unsur tersebut antara lain, sintaksis, skrip, tematik dan retoris. CNN Indonesia tidak menggiring pembaca untuk memihak atau condong kepada salah satu pihak, tetapi membiarkan pembaca untuk melakukan pembentukan pandangan sendiri terhadap peristiwa yang di informasikannya.