Pratiwi Kartika Dewi
Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGGUNAAN APLIKASI KASIR PINTAR DALAM PENCATATAN KEUANGAN (STUDI KASUS UMKM POKLAHSAR WISNA FRESH) Pratiwi Kartika Dewi; Silvya Eka Safitry; Ardyan Firdausi Mustoffa
Jurnal Abdimas Sangkabira Vol. 1 No. 2 (2021): Jurnal Abdimas Sangkabira, Juni 2021
Publisher : Program Studi Diploma III Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/abdimassangkabira.v1i2.34

Abstract

Research in this community service program is carried out to help owners solve problems, namely the entry and exit of sold products, recording inventory of ready-to-sell products, and the amount of profit earned from sales. So far, the owner's recording is still very simple and doesn't even keep records at all. Taking this topic aims to help make it easier for the owner as a business actor to control the sales of their products and to help the owner to make it easier to find out the amount of profit earned from sales. In using the Smart Cashier application, it can make it easier to check the amount of inventory, find out the amount of production, the number of products sold, and the profit earned from sales. The results of using the Smart Cashier application help the owner check the amount of inventory, find out the number of products sold, the profit earned from sales, and print sales receipts
Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil, Dan Menengah (SAK EMKM) (Study Kasus Pada UMKM Poklahsar Wisna Fresh)” Pratiwi Kartika Dewi
JAPP: JURNAL AKUNTANSI, PERPAJAKAN DAN PORTOFOLIO Vol 2, No 1 (2022): Februari
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24269/japp.v2i1.4889

Abstract

Tujun penelitian ini adalah untuk membantu pemilik UMKM POKLAHSAR Wisna Fresh dalam melakukan penyusunan Laporan Keuangan. “Banyaknya manfaat yang diperoleh dari penyusunan laporan keuangan dalam sebuah usaha, seperti dapat diketahuinya posisi keuangan usaha yang dijalankan, laba atas aktivitas usaha mengalami kenaikan atau mengalami penurunan di setiap bulannya, sebagai acuan dalam pengambilan keputusan, sebagai salah satu syarat ketika ingin mengajukan pinjaman pada lembaga keuangan, maka sudah seharusnya suatu usaha menyusun laporan keuangan.” “Terlebih lagi Ikatan Akuntansi Indonesia telah menyusun Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil Menengah (SAK EMKM).” Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan sumber data primer dan data sekunder. Data-data yang diperlukan diperoleh dengan cara wawancara langsung bersama pemilik usaha dan dengan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada periode 28 Februari 2021 UMKM POKLAHSAR Wisna Fresh memiliki total aktiva Rp 72.480.266 dan total pasiva Rp 72.480.266 dengan laba atas penjualan sebesar Rp 1.262.499. Untuk periode 31 Maret 2021 total aktiva yang dimiliki mengalami kenaikan menjadi Rp 77.628.870 dan total pasiva Rp 77.628.870 dengan laba yang diperoleh sebesar Rp 5.305.104. Selanjutnya periode 30 April 2021 dimiliki Aktiva sebesar Rp 94.270.350 dan total pasiva Rp 94.270.350 dengan laba sebesar Rp 16.863.480.