Angxy p
Universitas Katolik Widya Mandira

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMAHAMAN KONSEP SISWA SMP DITINJAU BERDASARKAN PERSEPSI MATEMATIKA Meryani L; Angxy p; Maria G
Jurnal Dimensi Matematika Vol 3 No 01 (2020): JURNAL DIMENSI MATEMATIKA
Publisher : Universitas Samudra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33059/jdm.v3i01.2460

Abstract

Masalah pokok dalam penelitian ini adalah bagaimana pemahaman konsep siswa smp berdasarkan persepsi matematika. Tijuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pemahaman konsep siswa smp berdasarkan persepsi matematika. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data dilakukan dengan member instrumen persepsi, tugas pemecahan masalah (TPM) kepada siswa dan pedoman wawancara. Setelah mengetahui persepsi masing-masing pada siswa tersebut, yaitu persepsi positif dan persepsi negative. Masing-masing siswa mengerjakan tugas pemecahan masalah (TPM) kemudian langsung dilakukan wawancara mengenai hasil pekerjaan siswa tersebut. Dalam penelitian ini, dipilih dua siswa laki-laki dengan persepsi yang berbeda.Penilaian pemahaman konsep siswa didasarkan pada tiga indikator yaitu penerjemahan (translation), penafsiran (interpretation), dan ekstrapolasi (extrapolation). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pemahaman konsep siswa tipe dua persepsi positif dan negatif memiliki tingkat kemampuan yang sama., tetapi mereka mengerjakan TPM tersebut sedikit berbeda sesuai dengan daya tangkap masing-masing siswa tersebut dengan durasi waktu yang berbeda. Berdasarkan hasil penelitian ini diharapkan guru sebaiknya juga meperhatikan persepsi siswa agar lebih cepat tangkap informasi dan pelajaran.