Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

Pemanfaatan Teknik Bending pada Bonggol Jagung Untuk Perancangan Produk Aksesori Fashion Masri, Andry; Camila, Shafira Cahya
Jurnal Desain Indonesia. Vol 7 No 1 (2025): Lokalitas dan Perbincangan Budaya dalam Desain
Publisher : Aliansi Desainer Produk Industri Indonesia (ADPII)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52265/jdi.v7i1.544

Abstract

Penelitian ini merupakan perancangan produk aksesori fashionberbahan baku limbah produksi bonggol jagung dengan pendekatan eksplorasi, memanfaatkan teknik bending, twist dan kintsugi. Pada penelitian dilakukan juga penggabungan modul dari hasil eksplorasi, sehingga penelitian ini memiliki kebaruann pada hasil desain yang mampu memunculkan karakteristik material. Latar belakang penelitian ini adalah teknik yang digunakan pada penelitian belum pernah dilakukan oleh perusahaan tempat magang sebelumnya, kecuali teknik bending. Metode yang dilakukan pada penelitian ini adalah desain berbasis eksperimen, yang dilakukan dengan pendekatan eksplorasi langsung terhadap material pada industri pengolahan limbah bonggol jagung di PT.Matahati Kreasi Nusantara, Bandung. Pada akhir penelitian dihasilkan produk perhiasan yang terbuat dari material bonggol jagung yang dihasilkan dari gabungan teknik bending, twist, dan kintsugi
Transforming Corn Stalks into Sustainable Block Boards for Durable Children's Toys: A Material Science Perspective Linked to Sustainable Development Goals Nurlilasari, Puspita; Attallah, Nurvirzy Muflih; Masri, Andry
Indonesian Journal of Economics, Business, Accounting, and Management (IJEBAM) Vol 3 No 6 (2025): Volume 3, No. 6, 2025
Publisher : PT SOLUSI EDUKASI BERDIKARI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63901/ijebam.v3i6.141

Abstract

This paper presents a comprehensive study on the transformation of corn stalks, an abundant agricultural waste, into structurally reliable block boards with high bending strength suitable for children’s toys. The innovation leverages physical principles of matter states, fiber mechanics, and sustainable design thinking inspired by Andry Masri’s creative-industrial research. The resulting material meets key performance indicators in bending, elasticity, water resistance, and cost competitiveness. Furthermore, this study frames the material’s development and application within the United Nations Sustainable Development Goals .SDGs., particularly SDG 3, 9, 12, 13, and 15.
Perancangan Produk Rak Melalui Pendekatan Design Berbasis Eksperimen Septia, Resmelani; Masri, Andry
Jurnal Desain Indonesia. Vol 7 No 02 (2025): Desain untuk Masa Depan : Apa selanjutnya ?
Publisher : Aliansi Desainer Produk Industri Indonesia (ADPII)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52265/jdi.v7i02.618

Abstract

Penelitian ini berfokus pada pengembangan desain rak yang inovatif dengan memanfaatkan teknik bending laminasi pada bonggol jagung. Metode desain yang digunakan adalah metode desain berbasis eksperimen langsung dengan melibatkan lima tahap, yang diawali dengan tahap empathize dan diakhiri dengan tahap testing melalui uji pasar melalui pameran. Strategi utama dalam penelitian perancangan ini adalah pengoptimalan penggunaan bonggol jagung yang dibentuk dengan cetakan berbentuk selinder berdiameter 35 cm, yang terbuat dari material stainless. Luaran dari penelitian adalah prototipe rak yang terbuat dari bonggol jagung yang dihasilkan melalui teknik bending laminasi yang dipadukan dengan kayu jati dan multipleks sebagai penunjang produk. Temuan penting dari penelitian ini adalah pengoptimalan teknik bending laminasi dalam pembuatan rak yang menawarkan nilai kebaruan kreasi. Penelitian ini dilakukan di PT. Matahati Kreasi Nusantara selama satu bulan. Kata Kunci: Rak Bonggol Jagung, Kebaruan Kreasi Bonggol Jagung, Teknik Bending Laminasi Bonggol Jagung.
Hibah Perancangan Mesin Pemotong Bonggol Jagung Bagi Masyarakat Petani Jagung di Desa Pamekaran, Kabupaten Sumedang Sirodz, Muhammad Pramuda Nugraha; Masri, Andry
Suluah Bendang: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 22, No 2 (2022): Suluah Bendang: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/sb.02320

Abstract

Community service in this paper is a grant from the design of a corn cob processing machine for small and medium industries for corn cob processing, which will be carried out by the Corn Cob Farming Community in the Rancakalong Region, Sumedang Regency. The purpose of this activity is to provide the results of a corncob cutting machine design for corn farming communities in order to increase production capacity for the corncob processing industry into a commodity. This activity begins with analyzing the operation of the existing corncob processing machine and mapping the problems that occur. Based on the results of the field review and analysis carried out, the design of a corncob processing machine that is more efficient and safe is obtained. The results of the design can be duplicated by the community to build a small and medium industry for processing corn cobs as a raw material that is owned in abundance. This activity is part of the Matching Fund program from the Ministry of Education and Culture of the Republic of Indonesia with the Kedaireka platform with the theme of processing corn cobs into raw materials through the use of abundant natural resources from agricultural residues. This activity is based on the results of research, namely the results of an analysis of processing machines that have been used by the existing corncob processing industry in Bandung. The results of the activity show that the community has a machine that can be used as a support for the production process for the established corncob processing industry which is indicated by the existence of a machine prototype that can be felt directly.