Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA Muhammad Nurdin; Karyadi Karyadi
Panca Sakti Bekasi : Jurnal Pendidikan dan Bisnis Vol. 3 No. 2 (2022): Panca Sakti Bekasi : JURNAL PENDIDIKAN dan BISNIS (Mei 2022)
Publisher : Universitas Panca Sakti Bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (207.03 KB)

Abstract

Penelitian bertujuan mengetahui; 1) Pengaruh peranan perhatian orang tua serta fasilitas belajar terhadap prestasi belajar siswa secara bersama-sama pada siswa di SMK Tahta Syajar. 2) Pengaruh peranan perhatian orang tua terhadap prestasi belajar siswa di SMK Tahta Syajar. 3) Pengaruh fasilitas belajar terhadap prestasi belajar siswa di SMK Tahta Syajar. Populasi adalah siswa SMK Tahta Syajar di Kota Bekasi dengan besaran sampel 60 siswa dengan teknik sampel menggabungkan proporsional sampling dan random sampling. Instrumen yang digunakan yaitu kuesioner untuk mengetahui variabel peranan perhatian orang tua dan fasilitas belajar serta nilai test untuk mengukur prestasi belajar yang telah lolos uji.