This Author published in this journals
All Journal SinarFe7
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Monitoring Data Medis Detak Jantung dan Suhu Tubuh Berbasis Arduino Alfian Sahril Rachmanto
SinarFe7 Vol. 4 No. 1 (2021): SinarFe7-4 2021
Publisher : FORTEI Regional VII Jawa Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (600.855 KB)

Abstract

Sebagaimana kita ketahui bahwa kemajuan teknologidalam pemeriksaan detak jantung dan suhu tubuh telahmemberi dampak yang sangat signifikan pada peningkatankondisi kesehatan. Pemeriksaan detak jantung dan suhu tubuhmerupakan salah satu parameter mendasar bagi duniapermedisan dalam mementukan kondisi fisik seseorang.Kecepatan dan keakuratan saat ini sangat berpengaruh dalampeningkatan pelayanan kesehatan. Dengan semakin majunyaperkembangan ilmu dan teknologi saat ini, banyak bermunculanalat-alat kesehatan. Salah satunya adalah monitoring data medicyang mencakup detak jantung dan suhu tubuh denganmenggunakan alat arduino. Sensor yang digunakan dalampenelitian ini terdiri dari sensor AD8232 sebagai sensor detakjantung yang di konversi dalam bentuk denyut per menit (bpm)dan sensor DS18b20 sebagai pendeteksi suhu tubuh dalamsatuan derajat celcius (0C). Penelitian ini bertujuan untukmengurangi beban tenaga medis , merancang dan membuat alatmonitoring data medic secara langsung, serta mencegahterjadinya kesalahan dalam diagnostic terutama dalampemeriksaan detak jantung dan suhu tubuh.