Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KETUNTASAN BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN PADA MANUSIA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR DI SMP NEGERI 1 SAWANG KABUPATEN ACEH SELATAN Safryadi A; Alzikri Rahmatillah
Prosiding Seminar Nasional Biotik Vol 3, No 1 (2015): PROSIDING SEMINAR NASIONAL BIOTIK III 2015
Publisher : Prosiding Seminar Nasional Biotik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (143.127 KB) | DOI: 10.3126/pbio.v3i1.2732

Abstract

Penelitian ini mengangkat masalah apakah penggunaan media gambar berpengaruh terhadap ketuntasan belajar siswa pada materi sistem pencernaan pada manusia di SMP Negeri 1 Sawang Kabupaten Aceh Selatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penggunaan media gambar berpengaruh terhadap ketuntasan belajar siswa pada materi sistem pencernaan pada manusia di SMP Negeri 1 Sawang Kabupaten Aceh Selatan. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII yang terbagi kedalam kelompok eksperimen (kelas VIII-1) dan kelompok kontrol (kelas VIII-2). Pembelajaran kelas eksperimen melaui penggunaan media gambar, sedangkan kelas kontrol melalui pembelajaran konvensional. Metode penelitian ini merupakan eksperimen, sedangkan analisis data dilakukan dengan formulasi persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media gambar dapat meningkatkan ketuntasan belajar siswa. Kesimpulannya adalah penggunaan media gambar pada pembelajaran materi sistem pencernaan pada manusia dapat meningkatkan ketuntasan belajar siswa di SMP Negeri 1 Sawang Kabupaten Aceh Selatan.