Basra Basra
ITKES Muhammadiyah Sidrap

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Senam Anti Hipertensi Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Dongi Kabupaten Sidenreng Rappang Sri Sakinah; Darna Darna; Basra Basra; Muhammad Ardianto Rodin
Malahayati Nursing Journal Vol 4, No 3 (2022): Volume 4 Nomor 3 2022
Publisher : Universitas Malahayati Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (245.45 KB) | DOI: 10.33024/mnj.v4i3.6041

Abstract

ABSTRACT Hypertension is a state in a person in which the occurrence of an increase in blood pressure that exceeds the normal limit that has been determined is systolic ≥ 140 mmHg and diastolic ≥ 90 mmHg. Methods that can be done for hypertension management are by pharmacological means by giving drugs and nonpharmacological one of which is lifestyle modification by doing physical activities such as anti-hypertensive gymnastics with the aim of losing weight and controlling stress, both of which increase the incidence of high blood pressure. Known the influence of anti-hypertensive gymnastics on the reduction of blood pressure in people with hypertension in the working area of Dongi Health Center Sidenreng Rappang Regency. This study is quantitative using Pre-Experiment with the design of one group pretest-posttest design with a sample of 10 people with hypertension with purposive sampling techniques. Research instruments using operational standards of anti-hypertensive gymnastics procedures and observation sheets of measurement results before and after gymnastics are carried out to find out the effect of anti-hypertensive gymnastics on the reduction of blood pressure in people with hypertension in the working area of Dongi Health Center sidenreng rappang regency. The data obtained is then analyzed univariate and bivariate using the Wilcoxon Signed Rank Test. From this study is blood pressure before (pretest) and after (posttest) anti-hypertensive gymnastics obtained a systole value of P-value = 0.004 and on diastole P-value = 0.005 with the level of meaning P < a (0.05), which means there is an effect of anti-hypertensive gymnastics. There is an effect of anti-hypertensive gymnastics on the reduction of blood pressure in people with hypertension in the working area of Dongi Health Center sidenreng rappang regency. It is expected to do gymnastics regularly so that it can control and lower blood pressure. Keywords: Hypertension, Blood Pressure, Anti-Hypertensive Gymnastics ABSTRAK Hipertensi adalah keadaan pada seseorang dimana terjadinya peningkatan tekanan darah yang melebihi batas normal yang telah ditentukan yaitu sistolik ≥ 140 mmHg dan diastolik ≥ 90 mmHg. Metode yang dapat dilakukan untuk manajemen  hipertensi adalah dengan cara farmakologis  dengan pemberian obat-obatan  dan nonfarmakologis salah satunya adalah modifikasi gaya hidup dengan melakukan aktifitas fisik seperti senam anti hipertensi dengan tujuan menurunkan berat badan dan mengontrol stress, yang keduanya meningkatkan angka kejadian tekanan darah tinggi. Diketahui pengaruh senam anti hipertensi terhadap penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Dongi Kabupaten Sidenreng Rappang. Penelitian ini adalah kuantitatif menggunakan Pre-Eksperiment dengan rancangan one group pretest-posttest design dengan sampel 10 penderita hipertensi dengan teknik purposif sampling. Instrumen penelitian menggunakan standar operasional prosedur senam anti hipertensi dan lembar observasi hasil pengukuran sebelum dan setelah senam dilakukan untuk mengetahui pengaruh senam anti hipertensi terhadap penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Dongi Kabupaten Sidenreng Rappang. Data yang diperoleh kemudian dianalisis univariat dan bivariat menggunakan uji Wilcoxon Signed Rank Test. Dari penelitian ini adalah tekanan darah sebelum (pretest) dan setelah (posttest) senam anti hipertensi didapatkan nilai sistole P-value = 0,004 dan pada diastole  P-value = 0,005 dengan tingkat kemaknaan P < a (0,05), yang artinya Ada pengaruh senam senam anti hipertensi terhadap penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Dongi Kabupaten Sidenreng Rappang. Ada pengaruh senam anti hipertensi terhadap penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Dongi Kabupaten Sidenreng Rappang. Diharapkan dengan melakukan senam secara rutin sehingga bisa mengontrol dan menurunkan tekanan darah. Kata Kunci     : Hipertensi, Tekanan Darah, Senam Anti Hipertensi