Cahyani Nuswandari
Program Studi S1 Akuntansi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Stikubank Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Laba Pada Perusahaan Manufaktur Tahun 2017-2019 Echa Fardhiatul Elma; Cahyani Nuswandari
Jurnal Akuntansi Profesi Vol. 13 No. 1 (2022)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas audit, kepemilikan institusional, likuiditas, dan leverage terhadap kualitas laba perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2017-2019. Populasi penelitian meliputi seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)tahun 2017-2019 yaitu sebanyak 495 perusahaan. Pemilihan sampel penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling. Jumlah sampel pada penelitian ini setelah di outlier yaitu sebanyak 410 perusahaan. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kepemilikan institusional berpengaruh positif signifikan, sedangkan leverage berpengaruh negatif signifikan terhadap kualitas laba. Akan tetapi, kualitas audit dan likuiditas tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas laba.