Amanda Dinda Arum Nissa
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS KEMAMPUAN PENALARAN ALJABAR SISWA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN MASALAH (PBL) DALAM MENYELESAIKAN MASALAH MATEMATIKA Amanda Dinda Arum Nissa; Ali Mahmudi
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 11, No 2 (2022)
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (733.088 KB) | DOI: 10.24127/ajpm.v11i2.4835

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses penalaran aljabar siswa sebagai hasil dari pelaksanaan pembelajaran problem based learning (PBL) dalam pembelajaran matematika.  Jenis penelitian ini adalah menggunakan metode kualitatif dengan subjek penelitian 3 orang siswa yang diambil dari 27 siswa kelas VII B SMP N  2 Ambarawa. Data hasil penelitian dianalisis dengan mendeskripsikan kemampuan penalaran aljabar siswa sesuai dengan indikator dan tingkat level penalaran siswa pada pembelajaran matematika. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan observasi, tes dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran matematika menggunakan model (PBL) tingkat kemampuan penalaran aljabar siswa pada kemampuan tinggi mampu mengenal pola, mencari pola, dan menggeneralisasikan pola. Siswa kemampuan sedang tidak dapat menggeneralisasikan pola tetapi mampu mengenal dan mencari pola. Siswa kemampuan rendah hanya mampu mengenal pola.AbstractThis research aims to describe the process of students’ algebraic reasoning as result the implementation of problem based learning (PBL) in mathematics learning. This type of research is using qualitative methods with 3 students' research subjects drawn from 27 students of class VII B junior high school N 2 Ambarawa. The data was analyzed by describing students' algebraic reasoning skills according to indicators and the level of reasoning of students in math learning. Data collection techniques are carried out with observation, test and documentation. The results of this study showed that mathematical learning using models (PBL) levels of algebraic reasoning ability students at high ability are able to recognize patterns, look for patterns, and generalize patterns. Students of moderate ability are unable to generalize patterns but are able to recognize and search for patterns. Low-ability students are only able to recognize patterns.